SuaraBanten.id - Ratusan Mahasiswa Pandeglang dari berbagai Universitas seperti UNMA, STIA, STISIF Banten Raya akan ikut bergabung bersama untuk menggelar aksi unjuk rasa di depan gedung DPR RI Jakarta.
Titik kumpul para Mahasiswa itu, berpusat di alun-alun kota Pandeglang. Mereka akan menyuarakan penolakan terhadap Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) dan Undang-Undang tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (KPK).
"Kami akan turun kesana untuk menyuarakan apa yang perlu kami suarakan, dan ini bagian dari aspirasi kami untuk menolak rancangan RKUHP dan UU tentang KPK," kata Fajri salah seorang mahasiswa UNMA Banten saat dihubungi Bantenhits--jaringan Suara.com, Selasa, (24/9/2019).
Sementara Bupati Pandeglang, Irna Narulita meminta agar mahasiswa di Pandeglang menyampaikan aspirasinya di pusat kota Pandeglang, karena Irna menganggap, jika berangkat kesana banyak mudarat nya.
"Perwakilan – perwakilan itu kan tidak harus ke sana (Jakarta), karena banyak madaratnya kalau ke sana. Kalau bisa di sampaikan di sini (Pandeglang) lebih nyampe suaranya ketimbang di sana,” kata Irna.
Irna menganggap RKUHP belum final di meja DPR RI, karena anggota legislatif masih belum dilantik.
Dia juga berahrap, tidak terjadi bentrokan ketika melakukan unjuk rasa di senayan, agar mahasiswa di Pandeglang tidak apa-apa.
"Kan belum final yang namanya UU, jadi kami mengimbau, aspirasinya sampaikan di sini, kami khawatir terjadi kecelakaan, kalau kelaparan tidak apa-apa. Kami berharap tidak ada bentrokan, tidak ada gesekan, karena kita negara hukum," katanya.
Baca Juga: Polisi Buru Provokator Demo Mahasiswa Berujung Ricuh di DPRD Jabar
Tag
Berita Terkait
-
Demo Mahasiswa di Bandung Rusuh, Polisi Klaim Tak Ada yang Ditangkap
-
Massa Mahasiswa Mulai Berorasi, Polisi Perketat Barikade di Gedung DPR RI
-
Polisi Buru Provokator Demo Mahasiswa Berujung Ricuh di DPRD Jabar
-
Rusuh di Waena Papua, 733 Mahasiswa Ditangkap Polisi
-
Mahasiwa Demo Lagi di DPR, 15 Ribu Personel TNI-Polri Tak Dibekali Senpi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini