SuaraBanten.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi sebagian wilayah Banten akan diuyur hujan lokal pada siang hari di hari ke-12 Ramadan 1440 H, Jumat (17/5/2019).
Siang hari hujan lokal akan mengguyur wilayah Anyer, Carita, Ciruas, Lebak, Serang dan Tangerang. Untuk wilayah Bayah, Binuangen, Gunung Kencana, Labuhan, Malingping, Merak, dan Ujung Kuloan akan cerah berawan.
Untuk Tigaraksa, Rangkas Bitung, Pandeglang, Cilegon dan Bojonegara diprediksi akan berawan pada siang hari.
BMKG pada hari ini memberikan peringatan dini untuk masyarakat untuk waspada potensi gelombang tinggi dan angin kencang di Selatan Banten.
"waspada potensi gelombang tinggi di Samudera Hindia Selatan Banten, Waspada potensi angin kencang di wilayah Kabupaten Pandeglang bagian Selatan dan Lebak bagian Selatan," ujar BMKG.
Malam hari seluruh wilayah Banten diprediksi akan cerah berawan. Untuk dini hari wilayah Banten akan berawan dan cerah berawan.
Suhu udara di wilayah Banten hari ini berkisar 23-32 derajat celsius dan kelembapan berkisar 65-100 persen.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
-
Belasan Warga Badui Tewas Digigit Ular Tanah, Apa Kendalanya?
-
Cek Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang 2 Januari 2026: Kejar Kereta Pagi Biar Weekend Lebih Cepat
-
Destinasi Wisata Religi Terpopuler di Banten untuk Awali Tahun 2026 dengan Berkah
-
Melipir ke Cipanas Lebak! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam untuk Liburan Akhir Tahun 2025