BRI Salurkan KUR Rp558,6 Triliun ke 25,4 Juta Pelaku UMKM sejak 2015

Kesiapan sumberdaya BRI menjadi kunci penyaluran KUR.

Fabiola Febrinastri | Restu Fadilah
Jum'at, 20 Agustus 2021 | 21:57 WIB
BRI Salurkan KUR Rp558,6 Triliun ke 25,4 Juta Pelaku UMKM sejak 2015
Dok: BRI

Pembiayaan yang disalurkan bersumber dari dana perbankan atau lembaga keuangan yang merupakan Penyalur KUR.  Dana yang disediakan berupa dana keperluan modal kerja serta investasi yang disalurkan kepada pelaku UMKM individu/perseorangan, badan usaha dan/atau kelompok usaha yang memiliki usaha produktif dan layak namun belum memiliki agunan tambahan atau feasible namun belum bankable.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini