Prakiraan Cuaca BMKG 30 Mei 2021 Serang-Cilegon Banten: Serang Hujan Siang Hari

Prakiraan Cuaca berdasarkan BMKG di Serang dan Cilegon.

Hairul Alwan
Minggu, 30 Mei 2021 | 06:59 WIB
Prakiraan Cuaca BMKG 30 Mei 2021 Serang-Cilegon Banten: Serang Hujan Siang Hari
Ilustrasi - Seorang ASN perempuan menggunakan payung saat hujan. [Foto: Ayobandung.com]

SuaraBanten.id - Prakiraan cuaca BMKG atau Badan Meorologi Klimatologi dan Geofisika 30 Mei 2021 di Serang-Cilegon Banten. Prakiraan Cuaca Banten mencakupi Prakiraan Cuaca Serang dan Prakiraan Cuaca Cilegon. Berikut Prakiraan Cuaca berdasarkan BMKG di Serang dan Cilegon.

Serang

Pada dini hari, cuaca di Serang diprediksi bakal berawan. Kondisi tersebut berlanjut menjadi cerah berawan pada saat pagi hari dan Serang akan dilanda hujan ringan pada siang hari.

Sedangkan pada malam hari cuaca Serang akan kembali berawan seperti dini hari. Untuk suhu di Serang diperkirakan berkisar 23-32 derajat celcius. Sedangkan kelembaban berkisar 70-95.

Baca Juga:Heboh, Netizen Bayar Denda Vonis Habib Rizieq Shihab Rp20 Juta Pakai Recehan

Kota Cilegon

Pada dini hari cuaca di Kota Cilegon Akan berawan. Beranjak pada pagi hari cuaca berubah menjadi cerah berawan. Sementara pada siang dan malam hari cuaca di Kota Cilegon cenderung berawan.

Sementara untuk perkiraan suhu berkisar 24-33 derajat celcius dan perkiraan kelembaban berkisar 60-90.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini