Banten Diguncang Gempa Berkekuatan 5,1 Skala Richter

Gempa bumi 5,1 skala richter guncang Bayah Banten sekira pukul 13.28 WIB, Rabu (14/4/2021) siang.

Hairul Alwan
Rabu, 14 April 2021 | 14:07 WIB
Banten Diguncang Gempa Berkekuatan 5,1 Skala Richter
Ilustrasi gempa bumi (Shutterstock).

SuaraBanten.id - Provinsi Banten tepatnya di Bayah diguncang gempa  berkekuatan 5,1 Skala Richter

Gempa bumi  5,1 skala richter guncang Bayah Banten sekira pukul 13.28 WIB, Rabu (14/4/2021) siang.

Kedalaman gempa berada di 17 kilometer sebelah barat daya Bayah Banten.

"#Gempa Magnitudo: 5.1, Kedalaman: 17 km, 14 Apr 2021 13:28:40 WIB, Koordinat: 7.39 LS-105.97 BT (59 km BaratDaya BAYAH-BANTEN), Tidak berpotensi tsunami #BMKG," dilansir SuaraBanten.id dari Twitter BMKG.

Baca Juga:Gempa Guncang Bayah Lebak Banten, Terasa Hingga Cianjur

Belum diketahui apakah ada kerusakan atau tidak akibat gempa Banten. Namun, BMKG menyebutkan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini