SuaraBanten.id - Sejumlah korban penipuan investasi bodong beberapa hari lalu baru saja membawa pelaku berinisial M (23) warga Lingkungan Pejaten, Kelurahan Kaligandu, Kota Serang, Banten ke Polda Banten. Terkait kasus tersebut polisi meminta warga yang menjadi korban penipuan agar melapor ke Polda Banten.
Diketahui, hingga kini baru ada laporan dari satu korban dengan kerugian Rp19 jita
Diketahui saat ini baru ada laporan dari satu korban dengan kerugian Rp19 juta. Para korban diimingi keuntungan 40 persen oleh terduga pelaku apabila menyimpan uang kepadanya.
“Laporannya sudah ada Laporan Polisi (LP) satu orang itu dan sekarang masih dalam penanganan dan penyelidikan,” kata Kabid Humas Polda Banten, Kombes Pol Didik Hariyanto BantenNews dikutip dari BantenNews (Jaringan SuaraBanten. Id) , Senin (22/4/2024).
Didik mengimbau para korban lainnya melapor ke Polda Banten agar total kerugian seluruh korban dapat segera diketahui.
"Satu orang itu dia kerugiannya Rp19 juta. Ya mudah-mudahan yang lain mau melaporkan silakan," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Sebelum Ketahuan Tipu Fans, Aldy Maldini Pernah Bikin Iqbaal Ramadhan Menangis
-
5 Fakta Kasus Aldy Maldini, Blak-blakan Punya Gaya Hidup Hedon hingga Tega Tipu Fans
-
Aldy Maldini Minta Maaf Usai Dituduh Menipu Fans, Dewi Perssik Hingga Teuku Ryzki Beri Dukungan
-
Palak PSN Prabowo Rp5 T, Wagub Banten Murka: Pengusaha Bergaya Preman Harus Ditindak, Ini Kriminal!
-
Aldy Maldini Lulusan Apa? Ngaku Gali Lubang Tutup Lubang Demi Penuhi Gaya Hidup
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Desa Hargobinangun Masuk 40 Besar BRILiaN, UMKM Lokal Terus Berkembang Bersama BRI
-
Akselerasi Inklusi Keuangan di Pedesaan, Bank Mandiri Gandeng BUMDes dan UMKM Lokal
-
Undang Ratusan Industri dan Ormas, Kapolres Cilegon Pastikan Tak ada Ampun Bagi Preman
-
Ketua, Waka Kadin Cilegon, dan Ketua HNSI Jadi Tersangka, Buntut Minta Jatah Proyek Tanpa Lelang
-
Ancam Setop Proyek CAA, Ketua HNSI dan HIPMI Digilir Polda Banten