SuaraBanten.id - Sejumlah jalur wisata arah Kabupaten Pandeglang dan Serang menuju Anyer telah mengalami kemacetan panjang pada libur Lebaran 2024 atau Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriyah.
Diketahui, kemacetan terjadi di Palima ke arah Baros maupun Palima Ciomas ke Mandalawangi.
Titik macet terpantau terjadi di Jalan Palima Cinangka (Palka) mulai hingga Puskesmas Ciomas.
Kemacetan parah terjadi di pertigaan Ciomas dan pertigaan Palima arah Pasar Teneng.
Kemacetan kendaraan roda empat juga terjadi sekira 2 kilometer di daerah Situ Cibulakan hingga pertigaan Jalan Pondokkahuru Cilongkrang.
Kemacetan cukup parah terjadi di Jalan Ciomas – Mandalawangi, tepatnya di SMKN 16 Pandeglang hingga Alfamart Mandalawangi.
Banyaknya kendaraan wisata jenis roda empat dan sempitnya jalur menyebabkan kemacetan parah.
“Kalau motor masih bisa lewat pelan-pelan. Kalau mobil nggak bisa. Harus antre berjam-jam. Ini sudah dari jam 4 sore belum bisa keluar,” kata wisatawan asal Tangerang Sidik dikutip dari Bantennews (Jaringan SuaraBanten.id), Kamis (11/4/2024).
Berita Terkait
-
Radiasi di Cikande Jadi Alarm Awal: Mengapa Edukasi dan Respons Cepat Sangat Penting
-
Kejati Banten Siap Jadi Mediator Polemik Penutupan Jalan Puspitek Serpong
-
Cikande Ditetapkan Sebagai Daerah Terpapar Radiasi
-
Gaya Rambut Kepsek di Pandeglang yang Karaoke di Jam Pelajaran Disorot, Kok Boleh Gondrong?
-
Kota Modern Asthara Skyfront City Memulai Pembangunan Tahap Awal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Skandal Jatah Proyek Rp5 T Dibongkar, Ini Rincian Tuntutan 5 Terdakwa yang Bikin Geger
-
Buronan Kredit Fiktif Bank Plat Merah Pandeglang Tertangkap!
-
5 Hotel Terbaik di Sentosa Singapura, Akses Mudah dengan Kamar yang Nyaman
-
Kontaminasi Cesium-137 di Cikande, Bagaimana Nasib Warga?
-
Bukan Darah, Kali di Rawa Buntu Tangsel Tiba-tiba Berwarna Merah Pekat