SuaraBanten.id - Sejumlah jalur wisata arah Kabupaten Pandeglang dan Serang menuju Anyer telah mengalami kemacetan panjang pada libur Lebaran 2024 atau Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriyah.
Diketahui, kemacetan terjadi di Palima ke arah Baros maupun Palima Ciomas ke Mandalawangi.
Titik macet terpantau terjadi di Jalan Palima Cinangka (Palka) mulai hingga Puskesmas Ciomas.
Kemacetan parah terjadi di pertigaan Ciomas dan pertigaan Palima arah Pasar Teneng.
Kemacetan kendaraan roda empat juga terjadi sekira 2 kilometer di daerah Situ Cibulakan hingga pertigaan Jalan Pondokkahuru Cilongkrang.
Kemacetan cukup parah terjadi di Jalan Ciomas – Mandalawangi, tepatnya di SMKN 16 Pandeglang hingga Alfamart Mandalawangi.
Banyaknya kendaraan wisata jenis roda empat dan sempitnya jalur menyebabkan kemacetan parah.
“Kalau motor masih bisa lewat pelan-pelan. Kalau mobil nggak bisa. Harus antre berjam-jam. Ini sudah dari jam 4 sore belum bisa keluar,” kata wisatawan asal Tangerang Sidik dikutip dari Bantennews (Jaringan SuaraBanten.id), Kamis (11/4/2024).
Berita Terkait
-
Aksi Buang Sampah Warnai Protes di Kantor Wali Kota Tangsel
-
Macet Parah di Grogol, Sebagian Layanan Transjakarta Koridor 9 Dialihkan via Tol
-
Besok Dimulai! Uji Coba Sistem Satu Arah di Jalan Salemba Tengah, Siap-Siap Ubah Rute Anda
-
BPBD Lebak Naikkan Status Siaga Banjir, Warga di Bantaran Sungai Ciujung Diminta Waspada
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir
-
Bogor dan Serang Kompak 'Tutup Pintu' untuk Sampah Kiriman Tangsel