SuaraBanten.id - Dr Richard Lee baru-baru ini menjadi perhatian publik lantaran menyakaman Rivan Sepatu Bocil dan kakaknya dengan pengemis di pinggir jalan yang membawa anaknya.
Cuplikan video podcast dr Richard Lee dengan Rivan Sepatu Bocil sontak diunggah ulang oleh beberapa akun TikTok yang salah satunya @cuma_konten_0.
Dalam video yang diunggah di kanal Youtube dr Richard Lee, awalnya ia hanya berbincang dengan Rivan sepatu bocil. Sang kakak kemudian dipanggil oleh dokter kecantikan untuk mendampingi sang adik.
Namun, dalam video yeng beredar di TikTok tersebut, hanya menampilkan saat dr Richard Lee berbincang dengan kakak dari Rivan Sepatu Bocil yang terkesan menyudutkan.
"Kamu sudah cari duit sekarang? kamu kalau saya sekolahin lagi mau eggak fokus lagi?," tanya dr Richard Lee.
"Kalau sekolahnya," kata kakak Rivan. "Enggak mungkin mas," ujar dr Richard memotong pembicaraan.
"Kalau sekolahnya misalnya," jawab kakak Rivan. "Makanya waktu sekolah kita tidak diperkenalkan uang oleh orang tua kita," ujar Richard Lee.
"Thats way, makanya pemerintah anak umur 18 tahun tidak boleh bekerja mas, paham enggak? kenapa buat aturan seperti itu saya tanya dengan mas?," timpal dr Richar Lee.
"Karena enggak ada, biar," jawab kakak Rivan. "Kalau kata kamu begini semua, kenapa enggak semua anak kerja? Kenapa pemerintah buat aturan seperti itu saya ingin tanya dengan kamu?," tanya dr Richard Lee.
Baca Juga: Dokter Richard Lee Menangkan Praperadilan atas Kartika Putri, Tuntut Rehabilitasi Nama Baik!
"Belum tahu," jawabnya. "Karena kita mau melindungi anak-anak kita mas supaya fokus sekolah untuk masa depan dia, kalau masnya mencampuri mereka dengan yang namanya uang itu yang akan merusak pikiran mereka, sehingga akhirnya mereka tidak akan fokus," ujar dr Richard Lee.
dr Richard Lee bahkan menuding sang kakak dari Rivan Sepatu Bocil mengeksploitasi anak lantaran melibatkan adiknya.
"Yang tadinya mereka bisa jauh melangkah, akhirnya oke saya setuju mungkin ada rezeki dibantu, tapi kamu harus berfikir. Makanya ada yang namanya mengeksploitasi anak," ujarnya.
"Enggak tapi saya serius loh ngomong dengan kamu. Sori yah saya bilang, ada pengemis di pinggir jalan, bawa anaknya, kenapa dia bawa anaknya?," tanya dr Richar Lee lagi.
"Karena di Iba, biar di kasih," kata kakak Rivan. "Kenapa dia anak bayi, anak kecil mengemis di pinggir jalan saya pengen tanya. Terus di bilang alasannya orang tua saya susah, ini rezeki saya ada di sini, kamu setuju," tanya dr Richard Lee mencecar pertanyaan.
"enggak sih," jawab kakaknya Rivan. "Apa bedanya dengan kamu," timpal Richard Lee. "Kalau bedanya dengan saya, saya gak ada pemaksaan sih dok karena keinginan dia yang mau bikin konten. Terus yaudah coba dan rame, dan dia boleh buat ngumpulin duit untuk alat terapi mamah harganya Rp6 jutaan," jawabnya.
Berita Terkait
-
Kasus Pelanggaran Konsumen, dr. Richard Lee Diperiksa Sebagai Tersangka di Polda Metro Besok
-
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka atas Laporan Dokter Detektif, Panggilan Pertama Mangkir
-
Jule Akhirnya Bakal Muncul Perdana di Podcast Richard Lee, Fix Lepas Hijab?
-
Kalahkan Filipina 3-0, Rivan Nurmulki Jaga Asa Medali Emas Voli SEA Games
-
Timnas Voli Indonesia Hajar Myanmar 3-0, Lolos ke Semifinal SEA Games 2025
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
4 Fakta Panas Polemik Sampah Serang-Tangsel, Dari Spanduk Menohok Hingga Angka Fantastis
-
Ratusan Warga Serang Tolak Jadi 'Tempat Sampah' Kota Tangsel
-
Tim Forensik Ungkap Penyebab Kematian Anak Politikus PKS: Ada Dua Luka Tusuk Fatal
-
Kalah Judi Kripto hingga Terlilit Utang Ratusan Juta, Alasan HA Tega Bunuh Anak Politikus PKS
-
Motif Pelaku Tega Habisi Nyawa Bocah 9 Tahun di Cilegon: Berawal dari Bel Rumah yang Tak Terjawab