Scroll untuk membaca artikel
Hairul Alwan
Minggu, 16 April 2023 | 23:29 WIB
Ustadz Adi Hidayat alias Ustaz Adi Hidayat. [YouTube/Adi Hidayat Official]

"Maka siapapun orang-orang yang puasa meninggalkan makan minumnya tapi dia tidak terputus dengan kata-kata yang kotor, yang jorok perbuatan, yang tercela maka Allah tidak butuh pada puasanya," jelas Ustadz Adi Hidayat.

Ustadz Adi Hidayat pun kemudian menyinggung puasa yang disandingkan dengan maksiat terlebih pada puasanya.

"Artinya jangan coba-coba menyandingkan puasa dengan maksiat. Anda puasa itu fungsinya menutup maksiat, jadi kalau ada orang puasa masih mengerjakan maksiat ada yang salah pada puasanya," jelasnya lagi.

Sehingga menurut Ustad Adi Hidayat sesuai dengan hukum Islam ketika seseorang puasa namun masih meninggalkan shalat akan sia-sia ibadah puasa yang dikerjakannya.

Baca Juga: Cara Allah Kabulkan Doa Umatnya Dibongkar Ustadz Adi Hidayat, Simak Penjelasannya!

Kontributor : Mira puspito

Load More