SuaraBanten.id - Pertandingan antara Persija Jakarta vs Persib Bandung dalam Liga 1 Indonesia bakal berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi.
Laga tersebut bisa disaksikan melalui Link Live Streaming Persija Jakarta Vs Persib Bandung yang akan berlangsung Jumat (31/3/2023) malam sekira pukul 20.30 WIB.
Laga Persija Jakarta vs Persib Bandung malam ini tentu akan menjadi lagi yang sangat dinantikan. Keduanya bekal total memperebutkan tiga poin penuh.
Hingga saat ini, Persib Bandung berada di posisi ke-2 klasemen sementara Liga 1 Indonesia dengan torehan 59 poin dari 30 pertandingan. Jumlah tersebut terpaut 10 poin dari PSM Makassar menempati puncak klasmen.
Dalam pertandingan malam ini, Persija maupun Persib sangat membutuhkan tiga poin tambahan. Kedua tim tentu sudah mempersiapkan sebaik mungkin untuk menjalani laga kali ini.
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla memastikan timnya bakal menampilkan permainan menghibur saat melawan Persija Jakarta.
Dilansir dari Antara, Milla berharap anak asuhnya memberikan penampilan terbaik agar bisa menghibur suporter Persib Bandung di rumah.
Laga Persib Bandung kontra Persija Jakarta malam ini akan digelar dengan penonton, namun pendukung Persib Bandung tidak diperkenankan hadir ke stadion.
"Yang lebih penting bagi Bobotoh bukan hanya raihan tiga poin, tapi juga bagaimana pertandingan berlangsung dan kami bermain bisa menghibur mereka," ungkap pelatih asal Spanyol.
Baca Juga: Persija vs Persib, Thomas Doll Dilarang Hadir di Pinggir Lapangan
Tak hanya tempil menghibur, Milla menjelaskan timnya tentu membidik tiga poin ketika berhadapan dengan skuad Macan Kemayoran.
Menurut Milla, pertandingan kali ini merupakan ajang bergengsi yang dimainkan oleh dua tim besar sehingga kemenangan tentu menjadi hal yang penting.
Kemenangan atas Persija juga membuat Persib menjaga asa mereka meraih gelar juara Liga 1 Indonesia musim ini dan jika Maung Bandung gagal mengamankan tiga poin, PSM Makassar dipastikan akan keluar sebagai juara.
"Persija adalah tim besar dan besok akan menjadi pertandingan yang penting. Bagi saya, ini juga jadi motivasi para pemain dan pelatih untuk menunjukkan sesuatu kepada suporter," ungkap Milla.
Link Live Streaming Persija Jakarta Vs Persib Bandung
Sementara pada pertandingan malam nanti, Persija Jakarta menyebut para pemain timnas dapat diandalkan untuk pertandingan Liga 1 melawan Persib Bandung.
Berita Terkait
-
Komentar Warganet Soal Hadirnya Marc Klok dan Beckham Putra di Perkenalan John Herdman
-
Pemain Timnas Indonesia ini Punya Peran Signifikan dari Win Streak Persib Bandung
-
John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Harapan Eks Striker Persib Zaenal Arief
-
Tak Gentar Meski Terpukul, Persija Tegaskan Mental Baja Usai Derbi Kontra Persib
-
Persib Bandung Jadi Juara Paruh Musim, Bojan Hodak Minta Pemain Tak Cepat Puas
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah