SuaraBanten.id - Kabar tentang kondisi kesehatan Jessica Iskandar belakangan menyita perhatian publik. Istri Vincent Verhaag itu dikabarkan mengaku mengalami masalah kesehatan radang batuk, demam dan pusing. Hal tersebut diungkapkan wanita yang akrab disapa Jedar di unggahan Insta Story di media sosial Instagram pribadinya.
Selain itu, gaya rambut baru Luna Maya pun tak kalah menyita atensi publik. Tak hanya gaya rambut, Luna Maya juga mengubah warna rambutnya yang lebih berani dan lebih terang dari biasanya. Yuk langsung saja kita simak 5 berita terpopuler SuaraBanten.id sepanjang kemarin.
1. Kondisi Kesehatan Jessica Iskandar Bikin Cemas, Kini Radang, Demam, dan Pusing
Kali ini, Jessica Iskandar mengungkapkan kondisi kesehatannya. Istri Vincent Verhaag itu mengaku mengalami masalah kesehatan radang batuk, demam dan pusing.
Hal ini dijelaskan Jedar di unggahan Insta Story di media sosial Instagram pribadinya. Awalnya, Jessica meminta doa segera disembuhkan dari penyakit yang ia derita.
2. Usai Sebut Tunggu Raffi Ahmad Cerai dengan Nagita Slavina, Pinkan Mambo Dihujat
Pinkan Mambo memang tengah menjadi sorotan. Namanya dikaitkan dengan sosok Raffi Ahmad dan menjadi viral.
Ini lantaran dirinya mengatakan sesuatu yang dianggap tak pantas dan langsung dibanjiri dengan hujatan dari netizen.
Baca Juga: Kondisi Kesehatan Jessica Iskandar Bikin Cemas, Kini Radang, Demam, dan Pusing
Berita Terkait
-
Kelas BPJS Kesehatan Segera Dihapus, Bagaimana Perubahan Tarif Iuran Bulanan
-
Junk Food dan Makanan Ultra Proses Bisa Perburuk Kesehatan Mental, Pikir Ulang sebelum Konsumsi
-
Gaya Rambut yang Dilarang dalam Islam
-
Jangan Sampai Nyesel! Olahraga Padel Ternyata Bisa Bikin Mata Rusak Parah, Ini Kata Dokter
-
Ramalan Zodiak Hari Ini 25 April 2025, Gimana Kondisi Kesehatan Aries-Pisces?
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
-
Hari Hancurnya Real Madrid: Kalah di Final, 3 Kartu Merah dan Ancaman Sanksi Berat
Terkini
-
IKN Jadi Inspirasi Sachrudin Bangun Kota Tangerang
-
5 Destinasi Weekend Seru Bareng Keluarga di Kota Tangerang
-
BRI Dorong UMKM Lewat KUR, Fokus Kepada Ekonomi Kerakyatan Lewat Sektor Produktif dan Pertanian
-
Kamandalu Ashitaba, UMKM Binaan BRI Siap Go Global
-
Oknum Guru di Lebak Diduga Lakukan Pelecehan ke Murid