SuaraBanten.id - Falcon Black anak perusahaan Falcon Pictures diam-diam telah me-remake film Bayi Ajaib yang dirilis 40 tahun lalu.
Film ini menjadi salah satu dari sekian banyak film horor Indonesia era 1980-an yang sukses membuat pecinta horor Tanah Air terkesan. Bayi Ajaib merupakan film horor arahan sutradara Tindra Rengat yang dirilis pada 1982.
Biar nggak penasaran, simak deretan fakta film remake Bayi Ajaib yang dirangkum dari berbagai sumber.
1. Disutradarai Rako Prijanto
Remake Bayi Ajaib bakal disutradarai oleh Rako Prijanto yang biasa mengarahkan film-film komedi romantis. Ini akan menjadi film horor pertama Rako Prijanto. Sutradara seri film #TemanTapiMenikah tersebut merasa tersanjung telah dipercaya untuk mengarahkan Bayi Ajaib.
2. Film Horor Pertama Falcon Black
Falcon Black merupakan anak perusahaan Falcon Pictures yang khusus memproduksi film-film bergenre horor. Remake Bayi Ajaib menjadi proyek pertama Falcon Black. Sebelumnya film-film horor banyak diproduksi oleh Rapi Film.
3. Comeback Akting Desy Ratnasari
Remake Bayi Ajaib akan menjadi comeback akting Desy Ratnasari di dunia seni peran. Seperti diketahui, aktris senior itu sibuk menjadi wakil rakyat dalam beberapa tahun terakhir. Ini juga menjadi genre horor pertama yang dibintangi oleh Desy Ratnasari.
Baca Juga: 6 Fakta Film Remake Bayi Ajaib, Dibintangi Vino G. Bastian dan Desy Ratnasari
4. Dibintangi Vino G Bastian
Debut film horor lewat Qodrat, Vino G Bastian kembali dipercaya untuk membintangi genre serupa. Vino siap membuat pemirsa terkesan melalui aktingnya dalam film ini. Selain Vino G Bastian, remake Bayi Ajaib juga dibintangi Adipati Dolken, Sarah Fajira, Desy Ratnasari, dan Teuku Rifnu Wikana.
5. Dijadwalkan Tayang 2023
Remake film Bayi Ajaib dikabarkan sudah menyelesaikan semua proses syuting. Film ini dijadwalkan tayang di seluruh bioskop Indonesia pada 2023 mendatang.
Sinopsis remake film Bayi Ajaib belum dirilis secara resmi oleh Falcon Black. Namun versi aslinya menceritakan bayi ajaib yang lahir dengan sorotan mata membawa malapetaka. Bayi tersebut tumbuh besar dan terus membawa bencana pada keluarga dan orang-orang di sekitarnya.
Berita Terkait
-
7 Momen Trailer What's Up with Secretary Kim? Chemistry Adipati Dolken-Mawar De Jongh Juara!
-
5 Alasan Harus Tonton Film Whats Up with Secretary Kim, Adaptasi Drakor Populer
-
Mawar de Jongh dan Adipati Dolken Reuni di Film What's Up with Secretary Kim, Remake Drakor?
-
Menariknya Film Kang Solah from Kang Mak x Nenek Gayung, Sekuel yang Berani Ganti Sudut Pandang
-
Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t: Aksi, Komedi, dan Santet!? Siap Ngakak Sambil Merinding
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Kompresor AC vs Kulkas: 5 Perbedaan Utama dan Manfaatnya
-
CSR PIK2 dan BNI Dorong Kemandirian UMKM Teluknaga Lewat Pendampingan Bisnis
-
Program Desa BRILiaN BRI Telah Bina 4.909 Desa di Seluruh Indonesia
-
BRI Dukung Akad Massal KUR bagi 800 Ribu Debitur dan Luncurkan Kredit Program Perumahan
-
Menapaki Usia ke-130, BRI Tegaskan Komitmen sebagai Satu Bank Untuk Semua