SuaraBanten.id - Baru-baru ini kabar pernikahan Ricky Subagja membuat nama Citra Subagja kembali menjadi perbincangan. Sekadar informasi, Citra Subagja merupakan mantan istri Ricky Subagja.
Diketahui, Ricky Subagja sendiri menikah dengan Cica yang terpaut usia 26 tahun. Pernikahan mereka kabarnya digelar pada 2021.
Novani Citra Kresna merupakan nama asli Citra Subagja. Ricky Subagja menikahi Citra Kresna setelah bercerai dari atlet renang Elsa Manora Nasution.
Pesona Citra Kresna mantan istri Ricky Subagja lantas ikut mendapat sorotan. Seperti apa? Simak potret cantik Citra Subagja berikut ini.
1. Cantik
Citra Subagja kerap membagikan potret cantiknya di Instagram yang memiliki 28 ribu followers. Di balik wajah awet mudanya, Citra ternyata sudah berusia 41 tahun!
Dari Instagram pula, diketahui apabila Citra Subagja menjalankan dua bisnis, di antaranya preloved barang-barang branded yang punya puluhan ribu followers.
2. Bisnis
Selain itu, Citra Subagja juga menjalankan bisnis restoran di Bandung. Kini Citra Subagja berstatus janda setelah bercerai dari Ricky Subagja pada 2010.
Baca Juga: Profil Citra Subagja, Mantan Istri ke-2 Ricky Subagja yang Jadi Sorotan
Hampir sama seperti Cica, selisih usia Citra Subagja dan Ricky Subagja juga terbilang jauh. Ricky Subagja yang merupakan mantan atlet bulutangkis tersebut lebih tua 10 tahun dari Citra.
3. Asli
Setelah bercerai dari Ricky Subagja, Citra Subagja belum terlihat memamerkan gandengan baru di media sosialnya. Nama Instagram Citra pun bukan Citra Subagja lagi, melainkan Citra Kresna sesuai nama asli.
Tak banyak informasi yang diterangkan Citra Subagja melalui media sosialnya. Kegiatan Citra sehari-hari hanya berjualan atau berkumpul dengan orang-orang tersayang.
4. Kakak
Citra Subagja diduga juga belum punya anak. Namun Citra punya adik yang masih remaja sehingga kerap dikira sudah jadi ibu, padahal berstatus kakak. Masih cocok jadi kakak kok!
Berita Terkait
-
4 Serum Lokal dengan PDRN dari DNA Salmon, Bikin Wajah Mulus dan Awet Muda!
-
Vitamin C dan Kolagen: Duo Ampuh untuk Kulit Elastis dan Imunitas Optimal
-
7 Krim Malam Mengandung Vitamin E untuk Usia 50 Tahun ke Atas agar Wajah Awet Muda
-
Rahasia Kulit Cantik Saat Tidur: Rangkaian Skincare Malam Terbaik
-
4 Night Cream Anti Aging untuk Wajah Awet Muda dan Plumpy saat Bangun Tidur
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Lewat BRImo, BRI Perkuat Transformasi Digital dan Gaya Hidup Modern Melalui Konser Bryan Adams
-
Oknum Anggota Polda Banten Jadi Tersangka Usai Tipu Orang Rp300 Juta: Dalih untuk Biaya Masuk Polisi
-
22 Tahun Mengabdi, Raden Berly Rizky Bicara soal 'Jalur Belakang': Bantah Keras Campur Tangan Wagub
-
Dimyati Bantah Keras Nepotisme di Balik Promosi Adiknya sebagai Kepala Bapenda Banten
-
Gebrakan Andra Soni! 23 Pejabat Eselon II Banten Dilantik, Siapa Saja yang Tergeser?