SuaraBanten.id - Artis Rizky Billar telah ditetapkan sebagai tersangka dan sempat ditahan terkait kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan kepada istrinya, Lesti Kejora.
Dan kini, Rizky Billar bisa sedikit bernafas lega usai sang istri mencabut laporan polisi. Namun Psikolog dan Pakar Mikro Ekspresi, Lita Gading mengungkapkan bila langkah Lesti yang melaporkan kasus tersebut ke polisi akan menjadi efek jera bagi Billar.
Hal tersebut dijelaskan saat Lita Gading menjadi bintang tamu di salah satu acara televisi yang dipandu oleh host Raffi Ahmad dan Irfan Hakim, dan diunggah oleh akun Instagram @lambe_ambyar.
"Inikan Lesti sekarang sudah mencabut gugatannya karna kita tau lah Lesti pun melakukan ini mungkin alasannya ada anak, dia pun mungkin sebagai istri juga masih cinta tapi kedepannya kira-kira menurut mbak Lita bagaimana kalau mereka bersatu lagi apa mudah atau tidak ? Apakah lebih baiknya bagaimana ?," tanya Raffi Ahmad
"Kalau melihat dari kacamata psikolog dari karakter tersebut ini memang perbedaan karakter yang sangat jomplang. Billar itu hal-hal yang ekspresif dan segala sesuatu yang harus diluapkan dan emosional dan temperamen, sorry ya saya mau ngomong begini," jawaban Lita
"Tempramen itu kan sesuatu perilaku yang diaplikasikan dalam bentuk kekerasan baik verbal maupun fisik. Nah, itu indikasinya yang saya bilang hati-hati, aku bilang gitu, karna kalau orang yang seperti ini pemicunya apapun sekecil mungkin masalah itu bisa ter blow up," imbuhnya
Lita bahkan juga menjelaskan bila keputusan Lesti untuk tetap melanjutkan bahtera rumah tangganya dengan Billar usai kejadian KDRT tersebut ditakutkan akan memicu dampak buruk yang lebih besar untuk kedepannya.
"Sudah tercium dan saya bilang nih hati-hati harus ada pendampingan khusus. Sekarangkan mungkin dengan laporan kemarin polisi itu bagian dari efek jera semoga dia merubah mindset tersebut karena mindset tersebut itu kan kita mengaplikasi pada diri kita nih, aduh gue gak mau nih kejadian seperti itu, kalau dia sadar. Tapi kan kembali karakter lagi atau bisa jadi lebih dari itu," ungkapnya
"Karena apa ? Karena ini kan ada indikasi di publish kan,. ada rasa malu, dendam dan sebagainya. Bisa saja, gue suatu hari, gue mengintimidasi anak lo, lo supaya diem dan lo dibawah ketiak gue," jelaskan kembali
Baca Juga: Lesti Kejora Selamatkan Rizky Billar dari Tahanan, Shezy Idris: Jangan Jadikan Anak sebagai Alasan
Unggahan tersebut langsung menyita perhatian warganet dan ikut memberikan berbagai respon beragam dalam video itu.
"Setuju sii.. si lesti ga takut apa ya balik lgi sma suami y... Dia buka aib suami y, dia mutusin rejeki suami y, dia jg yg buat suami y di hujat seIndonesia... Cinta sii cinta, tpi jgn be*o haduuhhhh gue takut aja dia di bun*h sma laki y ntar," ungkao @ri****97
"Udah biarin aja,biar dia kapok sendiri.. namanya cinta itu membuta tuli..," timpal @an****23
"Menurut ku iya.... mending Lesti mamaafkan tpi Bkn utk bersatu," cuit akun @ma****ah
"Mka nya lapor Rt dlu klo ada kdrt .. biar ditengahin sm babinsa buat surat perjanjian deh .. hadehhhh jd dihujatkan.," kata @qu****na
"Kalo terjadi lagi polisi ga akan menanggapi lagi,kata polisi ahhh ntr udah gua.vonis 5taon penjara malah lu cabut lagi aje laporannya," imbuh @re****94.
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Selamatkan Rizky Billar dari Tahanan, Shezy Idris: Jangan Jadikan Anak sebagai Alasan
-
Rizky Billar Nyengir Ditanya Kapok Selingkuh atau Tidak, Warganet: Full Senyum ATM-nya Balik
-
Lesti Kejora Sudah Berdamai dengan Rizky Billar Sebelum Berangkat Umrah, Hotman Paris Buka Fakta Mengejutkan
-
So Sweet, Keluar dari Tahanan Rizky Billar Ingin Jadi Pelindung Keluarga
-
Dewi Perssik Dukung Lesti Kejora Cari Suami Lain yang Tak KDRT
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah