
SuaraBanten.id - Nasib guru honorer di Indonesia memang masih ramai menjadi pembahasan publik. Bukan tanpa alasan, para guru honorer disorot lantaran mendapatkan gaji bulanan yang jauh di bawah standar.
Seperti kisah guru honorer satu ini yang belakangan viral di media sosial. Lewat rekaman video yang dibagikan oleh akun TikTok @margacistha, guru honorer tersebut diketahui bernama Marga.
Dalam video viral itu, sang guru honorer memperlihatkan gaji bulanannya yang hanya Rp200 ribu. Gaji mengajarnya itu dia terima secara tunai di dalam sebuah amplop putih dengan bertuliskan namanya.
Meskipun demikian, ia tetap bersyukur atas gaji tersebut seperti yang ditulis dalam videonya.
Baca Juga: Selidiki Robohnya Tembok di MTsN 19 yang Tewaskan Tiga Siswa, Polisi Kerahkan Tim Puslabfor
"Puji tuhan ini gaji untuk bulan september ini (emot wajah penuh cinta). Semangat untuk semua guru honorer di indonesia (emot love)" tulisnya dalam video yang viral di TikTok itu.
Dengan gaji Rp200 ribu itu, ia bahkan masih mau menyisihkannya agar bisa membelikan peralatan sekolah bagi salah satu murid.
"Mau aku pakai untuk kebutuhan anak2 (emot wajah penuh cinta)," tulisnya dalam video unggahannya.
Guru lelaki tersebut kemudian memanggil salah satu muridnya dan menanyakan apakah ada temannya yang membutuhkan dasi atau topi baru.
"Co ini co, sini-sini. Kira-kira temene sampean yang kayak topi atau dasi yang waktunya ganti siapa ya?," tanya sang guru honorer itu. "Reza,"jawab muridnya.
Baca Juga: Buka Tabungan untuk Umrah, Isinya Uang Koin Satu Karpet
"Reza ? Kelas berapa Reza? Tolong panggilin ya, coba tak lihat" imbuh sang guru.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Apa Itu Anomali Tung Tung Tung Sahur yang Viral di TikTok?
-
Bukan 6 Bulan, Siswa Jabar Hanya 30 Hari di Barak Militer: Ini Daftar Materi yang Diajarkan
-
Era 80-an Kembali? Kebijakan Jalan Kaki ke Sekolah Dedi Mulyadi Viral
-
Viral! Driver Ojol di Medan Kirim 'Paket' Berisi Bayi, Kondisi Tak Bernyawa di Dalam Tas Berisi Baju
-
Ogah Tiru Dedi Mulyadi Kirim Siswa ke Barak TNI, Begini Jurus Pramono Urus Kasus Tawuran di Jakarta
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- Selamat Datang Pascal Struijk! Calon Pemain Timnas Indonesia Diarak di Jalan Raya Inggris
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
Pilihan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terkini
-
Prabowo Sebut Indonesia Jadi Tempat Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates: Uji Cobanya ke Pejabat Kan Pak?
-
Eks Pejabat DLH Cilegon Dituntut 3,5 Tahun, Terbukti Terima Suap Rp373 Juta
-
Lagi, Calo Tenaga Kerja PT Nikomas Gemilang Diringkus, Korban Ngaku Rugi Rp126 Juta
-
Penyelundupan Daging Celeng 2,9 Ton Asal Sumatra Terungkap, Diamankan di Pelabuhan Merak
-
Tingkat Pengangguran Terbuka Banten Urutan 4 Nasional