SuaraBanten.id - Hanya berselang beberapa bulan dari Maudy Ayunda, pernikahan Amanda Khairunnisa digelar. Diketahui, Maudy menikah dengan pria bernama Jesse Choi pada 22 Mei 2022.
Selama lima tahun Amanda Khairunnisa dan Tavan Dutton telah menjalin hubungan. Selama beberapa bulan ini keduanya memang terlihat mempersiapkan pernikahan.
Hari bahagia Amanda Khairunnisa dan Tavan Dutton dihadiri keluarga terdekat. Pernikahan digelar dengan nuansa klasik modern, Amanda terlihat memukau dalam balutan kebaya putih.
Penasaran seperti apa suasana pernikahan Amanda Khairunnisa dan Tavan Dutton? Yuk intip deretan potret nikah Amanda adik Maudy Ayunda berikut ini!
1. Menyusul
Usai Maudy Ayunda, sang adik, Amanda Khairunnisa menyusul ke pelaminan bersama kekasih bulenya yang bernama Tavan Dutton.
Lima tahun pacaran, Amanda Khairunnisa dan Tavan Dutton menggelar pernikahan bertema klasik modern yang kental dengan adat Jawa pada Minggu (18/9/2022).
2. Cantik
Amanda Khairunnisa tampak sangat cantik mengenakan kebaya putih dengan rambut yang ditata modern. Riasannya mengusung konsep hollywood glam.
Baca Juga: 7 Makeup Nikahan Adik Artis, Assyifa Nuraini Gunakan Tren Tata Rias di Tahun 2022
Banyak yang bilang penampilan Amanda saat menikah mirip banget dengan Aurel Hermansyah. Setuju?
3. Serasi
Kebaya putih berpayet yang dikenakan perempuan kelahiran 14 Maret 1997 itu merupakan karya desainer Sapto Djojokartiko.
Serasi dengan Amanda, Tavan Dutton begitu gagah dalam balutan busana putih. Kebahagiaan terpancar dari senyum cerahnya.
4. Romantis
Momen Tavan Dutton mencium kening Amanda Khairunnisa setelah resmi dinyatakan sebagai pasangan suami istri. Romantis banget, ya.
Berita Terkait
-
Sah! Intip Momen Sakral Pernikahan Boiyen dan Ezel dengan Gaun Pengantin Adat Sunda Putih
-
Nasihat "Nyeleneh" Tora Sudiro di Pernikahan Boiyen yang Bikin Tamu Ngakak!
-
Bikin Penasaran, Hifdzi Khoir Blak-blakan Soal Isi Bingkisan Unik dari Pernikahan Boiyen
-
Kaget Parah! Rafael Tan Tak Percaya Boiyen Menikah, Ternyata Ini Alasannya!
-
Tak Tahu Soal Pacaran, Rafael Tan Kaget Diundang ke Pernikahan Boiyen: Ini Bercanda?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Jaksa Gadungan Beraksi Lagi! Mantan Pegawai Dipecat Kejaksaan Curi Rp310 Juta dan Bawa Revolver
-
Jadi Magnet Baru: Begini Penampakan Masjid Al Ikhlas, Arsitektur Lingkaran dan Kubah Raksasa
-
BRI Perkuat UMKM Lewat Ribuan Program Pemberdayaan dan Torehkan Kinerja Keuangan Positif
-
AgenBRILink Jangkau 80% Desa Indonesia, Perkuat Inklusi Keuangan dan Ekonomi Kerakyatan
-
Lewat CSR, ASG Perkuat Infrastruktur Kesehatan Kota Serang dengan Enam Ambulans