SuaraBanten.id - Baru-baru ini viral di media sosial penampilan seorang penyanyi Keisya Levronka gagal menyanyikan lagu sendiri di Anugrah Industri Muzik (AIM) Malaysia.
Bahkan, video viral nya pun mendapatkan gunjingan dari netizen di Malaysia.
"Sebelumnya aku suka banget ketemu orang, aku suka banget ngobrol panjang lebar. Tapi, sekarang tiap ketemu orang jadi kayak takut gitu," ujarnya, katanya, mengutip dari MataMata -jaringan Suara.com, Sabtu (17/9/2022).
Keisya Levronka mengungkap, dirinya overthinking mengira orang-orang kerap meledek gara-gara penampilan menyanyinya.
Baca Juga: Kembali Tampil di Acara TV, Kartika Putri Disorot Netizen: Dia Sudah Hijrah
"'Ih itu tuh yang enggak nyampe', dipikiran aku kayak gitu. Kayak ketemu Keisya, (dia bilang) enggak bisa nyanyi," sambungnya.
Kendati ramai mendapat bully-an, Keisya Levronka memilih bersikap legowo alih-alih menyikapinya dengan sakit hati.
"Enggak (sakit hati) karena itu fakta. Pada saat itu, aku ngerasa belum dapet nadanya, ya enggak apa-apa. Aku ngerasa kayak 'oh emang aku yang salah'," pungkasnya.
Cuplikan video curahan hati Keisya Levronka ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 2,6 juta jumlah tayangan.
"Keisya banjir hujatan," tulis akun TikTok @dennysumargoreal, dikutip pada Sabtu (17/9/2022).
Baca Juga: Viral Bocah Kabur dari Jendela Lantai 4 Kondo, Ternyata Dia dan Saudaranya Dianiaya Paman - Bibi
Perihal itu, sejumlah netizen ramai memberikan simpati dan dukungan kepada Keisya Levronka.
"Gak apa-apa Keisya, jadikan ini motivasi," tulis seorang netizen, "Jiwa besarnya bikin salut," ujar netizen lain, "Semangat Keisya," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten