SuaraBanten.id - Bagi pecinta tayangan televisi, sinetron merupakan salah satu program yang cukup diminati. Selain ceritanya yang cukup relate dengan kehidupan sehari-hari, konfliknya pun kebanyakan berkaitan dengan keluarga.
Sinetron yang mengusung cerita keluarga, umumnya selalu menampilkan sosok nenek. Terlepas dari karakternya yang jahat ataupun baik, umumnya peran tersebut selalu dimainkan sederet artis ini. Tak heran, jika sosok para artis ini menjadi tak asing bagi para penonton.
Sering berperan sebagai wanita tua di sinetron, potret masa muda para artis ini beda banget, lho. Penasaran dengan penampilan mereka dahulu? Yuk, intip potret masa muda artis langganan peran nenek di sinetron berikut ini!
1. Aty Cancer
Siapa yang tidak kenal dengan pemeran nenek-nenek satu ini. Punya kemampuan akting yang nggak perlu diragukan lagi, Aty Cancer tidak terlalu mengalami banyak perubahan penampilan.
Seperti inilah salah satu potret masa muda pemeran film 'Emak Ingin Naik Haji' ini. Sukses perankan sosok seorang nenek, ia bahkan mendapat penghargaan sebagai Pemeran Terbaik berkat perannya di film tersebut.
2. Merry Mustaf
Bagi para pecinta sinetron, tentu sosok Merry Mustaf ini sudah tak asing lagi. Aktris satu ini memang kerap berakting di sinetron, FTV, bahkan film. Tak heran jika wajahnya cukup familiar.
Biasa memerankan seorang nenek, potret masa muda pemeran nenek Eza Gionino di sinetron Suci Dalam Cinta ini bikin pangling, setuju nggak?
Baca Juga: 7 Potret Masa Muda Artis Langganan Peran Nenek di Sinetron, Ada Peraih Piala FFI
Meski saat ini masih cantik, tapi penampilan lawas aktris satu ini memang sudah keren, ya.
3. Nanny Wijaya
Selanjutnya ada aktris senior Nanny Wijaya yang sudah terjun ke dunia entertainment sejak tahun 1960. Seperti inilah penampilan Penerima Piala Citra untuk kategori Pemeran Pendukung Wanita Terbaik tahun 1982 ini saat masih muda.
4. Connie Sutedja
Berkarir di dunia hiburan sejak tahun 70-an, Connie Sutedja beberapa kali memerankan peranan seorang nenek. Tak hanya di sinetron, ia juga kerap menunjukkan berbagai jenis karakter nenek dalam film.
Sebelum jadi langganan peran nenek di sinetron, seperti inilah potret masa muda Connie yang merupakan salah satu personel Golden Girls.
Berita Terkait
-
Ketika Uang Tunai Tak Lagi 'Sakti' di Negeri Sendiri? Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Bantah Tuduhan Jadi Simpanan, Aura Kasih: Sinetron Gue Banyak!
-
Aura Kasih Emosi Dituding Harta Kekayaannya Hasil Dipelihara Gadun
-
Vokal Sindir Pemerintah di Lapor Pak! Wendi Cagur Buka Suara Soal Bekingan
-
Sinopsis Sebelum Dijemput Nenek, Debut Horor Komedi Angga Yunanda
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Belasan Warga Badui Tewas Digigit Ular Tanah, Apa Kendalanya?
-
Cek Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang 2 Januari 2026: Kejar Kereta Pagi Biar Weekend Lebih Cepat
-
Destinasi Wisata Religi Terpopuler di Banten untuk Awali Tahun 2026 dengan Berkah
-
Melipir ke Cipanas Lebak! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam untuk Liburan Akhir Tahun 2025
-
Pemkot Tangsel Mampu Benahi Permasalahan Sampah, Pengamat: Ancaman Pidana Lingkungan Masih Prematur