SuaraBanten.id - Saat ini Rayyanza Malik Ahmad tengah menjadi sorotan publik. Terbaru, potret Rayyanza saat digendong oleh seseorang langsung menjadi viral di Twitter.
Seorang netizen mengaku begitu gemas melihat aksi anak bungsu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina saat memegang kipas sambil bersandar di pundak seseorang yang menggendongnya. Kemudian, salah satu netizen itu membagikan foto tersebut ke dalam sebuah base.
Tak lupa, ia menuliskan pesan singkat yang menggambarkan rasa gemasnya.
"Kalian ada yang ngefans juga sama Cipung alias Rayyanza nggak, sih? Kaya... Lucu banget Bayi lain juga lucu tapi dia tuh LUUCUUU. Gaya banget si anak bayi pegang kipas sendiri," tulis netizen, dikutip Selasa (30/08/2022).
Sontak unggahan itu dibanjiri tanggapan warganet. Banyak dari mereka setuju dengan kegemasan Rayyaza.
"Ngefans banget, sekarang di galeri kebanyakan foto cipung daripada foto gw," tutur netizen.
"Aku fans banget, sampe pernah liat video dia yg lucu banget aku nangis pengen punya anak kayak dia," tambah netizen lain.
"Iya nder. Gemes banget mana suka dikostumin macem-macem. Gemes parah," ujar lainnya.
Sebagai informasi, beberapa foto Rayyanza saat memakai kostum unik pun langsung menjadi perbincangan di media sosial.
Berita Terkait
-
Tegur Pengendara Merokok, Aldi Jadi Korban Pemukulan dan Desak Pelaku Segera Diproses Hukum
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Di Pesantren saat Longsor, Santri Ini Harus Terima Kenyataan Pilu Seluruh Keluarga Meninggal
-
Viral Ibu Pemilik Warung Menangis dan Sungkem ke Gus Miftah, Tuai Pro Kontra
-
Deddy Mulyadi Semprot Sudrajat Penjual Es Gabus karena Ketahuan Bohong soal Biaya Sekolah Anak
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
24 Perusahaan Buka Lowongan Kerja di Tangerang, Siapkan Lamaran!
-
BRI Perkuat Human Capital Lewat BRILiaN Future Leader Program Specialist 2026
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu