SuaraBanten.id - Standar mencari pasangan memang tak selamanya dilihat dari harta maupun tampang karena cinta datang secara tiba-tiba.
Bahkan bagi beberapa orang, pasangan yang bisa membuat nyaman akan lebih diutamakan. Hingga mereka tidak tahu jika ternyata dirinya jatuh cinta kepada sosok yang tak pernah terpikirkan sebelumnya.
Hal itu pula yang tampaknya didapatkan oleh pasangan ini, sering kali cinta dianggap tidak masuk akal, begitu membingungkan dan seolah tak dapat dipercaya.
Diunggah dalam video akun Instagram @poros.garut, terlihat seorang wanita cantik yang tengah membuat video dengan backsound lagu yang sedang viral saat ini, yaitu "Ojo Dibandingke".
Saat wanita tersebut membuat video, nampak di sebelahnya ada seorang pria yang ia colek agar melihat ke kamera yang membuat keduanya saling tertawa malu.
Melihat video tersebut, sontak membuat warganet iri. Namun tak sedikit pula yang memberikan komentar nyinyir untuk pasangan tersebut.
"Tandanya cinta jangan cuma mandang fisik,yang penting nyaman," ungkap @zu****ri
"Janji gak iri min," imbuh @us****oy
"Pasti si mbak nya pake pelet," timpal @it****99
Baca Juga: Viral Gubernur Sulsel Minta Dosen Unhas Diberi Sanksi, Andi Sudirman: Wartawan Pelintir
"Buat cwo nya anuggrah... buat cwe nya Musibbah," kata akun @de****ta
"Belum sadar.," ungkap @ja****ow
Kontributor : Mira puspito
Tag
Berita Terkait
-
Viral Gubernur Sulsel Minta Dosen Unhas Diberi Sanksi, Andi Sudirman: Wartawan Pelintir
-
Video Detik-detik Rumah Panjang Suku Dayak Terbakar, 36 Pintu Hangus Dilahap Api
-
Viral! Wanita Ini Tak Bisa BAB Sebulan hingga Perut Buncit Bak Hamil, Kondisinya Bikin Sedih
-
Viral Dikeplak Pemobil Berpelat F usai Adu Mulut, Sopir Bus TransJakarta Bikin Laporan ke Polres Jaksel
-
Viral V BTS Tunggu Bagasi Sendiri di Bandara AS, Tak Ada yang Mengenali
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
CSR BRI Peduli - Yok Kita Gas Dukung UMKM Hijau Lewat Inovasi Pengolahan Sampah di Bogor
-
18 Tahun Menanti! Tangis Haru Pegawai Honorer Pemkot Serang Pecah saat Terima SK PPPK
-
Waspada! 5 Sampel Makanan di Tangerang Positif Mengandung Zat Berbahaya
-
Trik Transfer Palsu di SPBU Rempoa Terbongkar: Isi Bensin Auto Kabur, Nopol Pelaku Dikantongi
-
325 Ton Limbah Radioaktif Diamankan dari Cikande