SuaraBanten.id - Publik terus menduga-duga bahwa Erina Gudono adalah pacar baru dari Kaesang Pangarep. Rasa penasaran publik akhirnya terbayar setelah Kahiyang Ayu unggah potret dirinya bersama dengan Kaesang dan Erina.
Foto yang terkesan asal jadi itu menjadi penanda Kaesang Pangarep dan Erina Gudono go public atas hubungan mereka. Caption yang ditulis Kahiyang Ayu membuat salfok netizen.
“One step closer,” tulis Kahiyang Ayu dengan menandai akun Kaesang Pangarep dan Erina Gudono. Sontak saja netizen menduga jika Kaesang dan Erina akan segera menikah. Sederet seleb pun meninggalkan komentar ucapan selamat pada mereka yang diyakini telah melakukan acara pertunangan.
Tak banyak unggah momen bersama, tengok beberapa potret Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.
Baca Juga: 5 Potret Kaesang Pangarep dan Erina Gudono, Kahiyang Ayu Beri Sinyal Mau Menikah?
1. Go Public
Ini dia foto Kaesang Pangarep dan Erina Gudono yang jadi penanda bahwa mereka sudah mengakui hubungan asmara di antara keduanya. Uniknya foto tersebut seolah diambil asal jadi dan tidak niat. Cincin yang dipakai Erina juga jadi sorotan, pasalnya Kaesang seolah membantah ucapan selamat yang diterimanya. Ia menyebut cincinnya ada di jari tengah, tapi netter menyebut jika saat HUT ke-77 RI cincin Erina ada di jari yang tepat.
2. Pakai Adat Minang
Erina Gudono dan Kaesang Pangarep tampil serasi dengan busana adat Minang. Warna pakaian yang mereka kenakan adalah pink, seolah mewakili hati mereka yang tengah diliputi cinta. Netizen pun telah memberikan restu mereka pada Kaesang Pangarep dan Erina Gudono lho. Erina yang cerdas dan berjiwa sosial tinggi dinilai sebagai pasangan paling sesuai dengan Kaesang.
3. Diajak ke Istana
Baca Juga: 5 Drama Lee Ki Woo, Aktor Korea Yang Mengumumkan Bakal Segera Menikah
Erina Gudono diajak ke Istana Negara pada upacara HUT ke-77 RI. Erina Gudono dan Kaesang Pangarep berfoto bersama dengan Jaswin Kaur, finalis Putri Indonesia 2022 dan Mega Angkasa. Seperti diketahui, Erina Gudono adalah Puteri Indonesia Yogyakarta 2022, jadi ia dekat dengan para peserta beserta pejabat dari Yayasan Puteri Indonesia.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Selamat! Harris Vriza Resmi Nikahi Haviza Devi Anjani di Bali
-
5 Fakta Yakup Hasibuan Suami Jessica Mila, Pengacara Jokowi di Kasus Fitnah Ijazah Palsu
-
Klaim Bakai Pilih Ketum Baru Lewat e-Vote, PSI: Bukan Partai Milik Keluarga
-
Akhirnya Digelar, Pesta Pernikahan Aurelie Moeremans dan Tyler Bigenho Berlangsung Meriah
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
Tragis! Kakek di Pamulang Dibunuh Adik Kandung Gegara Konflik Harta Warisan
-
Proyek Wisata Gunung Pinang Dihentikan, Pengembang Ngaku Lalai
-
BRI Bangun Masa Depan Pendidikan Lewat Program Ini Sekolahku di Hardiknas 2025
-
Sejarah Tradisi Seba Baduy, Makna, dan Tujuan Dilakukannya
-
Tawuran Pelajar Berdarah di Serang: Saling Tantang di IG Berujung Tangis di Kantor Polisi