SuaraBanten.id - Baru-baru ini, sosok "kembaran" Hotman Paris viral di media sosial TikTok hingga diketahui sang pengacara.
Hotman Paris Hutapea ternyata punya "kembaran" petugas pom bensin. Petugas bom bensin yang mirip Hotman Paris itu awalnya dibagikan oleh akun TikTok @justqrockafella. Kemiripan pria tersebut dengan Hotman membuat si pemilik akun takjub.
"Ketemu Hotman paris di podcast (silang). Ketemu Hotman Paris di pom bensin (centang)," tulis akun @justqrockafella yang jadi viral hingga Hotman Paris pun mengetahui videonya.
Seorang kerabat Hotman Paris rupanya memberi tahu soal "kembaran" dari akun gosip yang dibagikan via WhatsApp. Hotman Paris pun membenarkan kemiripannya dengan petugas pom bensin yang belum diketahui identitasnya itu dan mengaku ingin bertemu.
"Bang Hotman udah liat ini nggak, ada kembaran," tulis kerabatnya.
Hotman Paris pun memberikan tanggapan kocak soal "kembarannya". Ayah tiga anak itu menyebut kalau dirinya terpisah dengan "sang kembaran" saat perang lawan Jepang.
"Mau temu kembaran Hotman! Berpisah saat perang lawan jepang," komentar Hotman Paris melalui unggahannya di Instagram pada Senin (22/8/2022).
Kemiripan petugas pom bensin dengan Hotman Paris pun dibenarkan warganet. Mereka berharap "kembaran" yang dipisahkan saat "penjajahan Jepang" itu bisa segera bertemu.
"Mirip banget om WKWKWK," komentar Jennifer Rachel eks JKT48. "Miripnya, semoga segera ketemu," kata akun netizen. "Gw kira bang hotman lagi nge-prank," sahut netizen. "Kembar, tapi beda nasib," ujar akun yang lain.
Baca Juga: Hotman Paris Ngebet Ingin Temui 'Kembaran' yang Seorang Petugas SPBU
Sementara itu, Hotman Paris masih menjadi pengacara idola masyarakat Indonesia. Terakhir, Hotman Paris ikut turun tangan saat pegawai Alfamart diancam UU ITE karena merekam pencurian.
Berita Terkait
-
Pria Viral Ngaku Anak Kasat Narkoba Medan Palak Pedagang di Deli Serdang Minta Maaf
-
Pria di Deli Serdang Ngaku Anak Kasat Narkoba Medan Palak Pedagang Viral, Begini Nasibnya
-
Dari Karnaval Desa ke TikTok Viral: 7 Alasan Sound Horeg Mendominasi
-
Viral Gadis di NTT Curhat Dihina Gurunya usai Lolos Kuliah di UI: Miskin Banyak Gaya!
-
Regulasi Tumpul? Ini Sederet Alasan Sound Horeg Sulit Ditertibkan Meski Meresahkan
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
5 Curhatan Jokowi di Depan Alumni UGM: Serangan Tak Cuma Ijazah, Merembet Sampai KKN Fiktif
-
Sisi Lain Muhammad Ardiansyah: Tangguh di Bawah Mistar, Bucin ke Pacar
-
Cerita Tante Brandon Scheunemann Blusukan ke Pelosok Papua demi Sepak Bola Putri
-
Asal Usul Sound Horeg dan Sosok Pria Berjuluk 'Thomas Alva Edisound' di Baliknya
-
3 Rekomendasi HP Samsung Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Renovasi Berujung Jeruji Besi: Warga Pandeglang Tebang Pohon di TNUK Terancam 10 Tahun Penjara
-
Ironi Tanah Jawara, Angka Kemiskinan Banten Turun, Tapi Masih di Urutan ke-8 Tertinggi se-Indonesia
-
Antisipasi Beras Oplosan di Serang, Disperindag Telusuri Indikasi Timbangan Kurang di Ritel Modern
-
Land Cruiser Ratu Atut Dilelang Rp628 Juta, Pilih Koleksi Bersejarah atau Tahun Lebih Muda?
-
Intip Kondisi Land Cruiser Bekas Ratu Atut, Kilometer Rendah, Interior 'Masih Jos'