SuaraBanten.id - Pendiri Padepokan Nur Dzat Sejati, Gus Samsudin Jadab belakangan ini semakin viral karena banyak cuplikan statement dirinya saat hadir menjadi bintang tamu dalam berbagai acara beredar di media sosial.
Tarbaru video viral Gus Samsudin mengenakan kain kafan dan meminta maaf menyita perhatian publik. Dalam keterangan video tersebut tertulis live dikubur hidup-hidup.
Proses Gus Samsudin dikubur hidup-hidup viral di TikTok setelah diunggah @hamdanfa2001. Dalam video tersebut tampak Gus Samsudin dibalut kain putih dan didampingi 3 orang menyampaikan permintaan maaf atas segala tindakannya.
"Saya mohon maaf atas semua kekurangan, atas semua kemunafikan yang telah saya lakukan. Saya mohon maaf yang sebesar-besarnya. Saya mohon maaf untuk semua tontonan maupun tayangan yang telah saya lakukan, pertontonkan. Saya mohon maaf atas semua kesalahan yang telah saya lakukan," ungkapnya dalam video tersebut.
Baca Juga: Viral Pria-Wanita Sejaket Berdua di Motor, Warganet: Tangannya ke Mana Tuh?
Diketahui, Gus Samsudin semakin dikenal usai Pesulap Merah membongkar trik sulap yang dilakukan dalam pengobatan yang ia lakukan. Tak hanya Pesulap Merah, banyak juga netizen yang ikut membongkar kedok Gus Samsudin.
Dalam video yang beredar tampak Gus Samsudin terlihat beberapa kali salah mengartikan ayat Alquran. Hingga ada juga mantan pasien yang tidak sembuh setelah berobat ke Padepokan Gus Samsudin.
Video viral tersebut sontak menuai perhatian publik hinga meninggalkan beragam komentar. Ada yang mempertanyakan apa yang dilakukan Gus Samsudin, namun ada juga yang menyebut hal itu dilakukan sebagai cara kabur.
"ini bener gak ni berita," kata akun @ER****E. "ini cara dia mau kabur," kata @di****ci.
"smoga dilancarkan dan di perpecepat prosesnya ya," ungkap @Ip****in.
"semoga Husnul khatimah .. aamiin ya rabbalalamin," timpal @Bi****ma.
"ALHAMDULILLAH, INI MEWAKILI SEMUA RAKYAT INDONESIA. SEMANGAT GUS, SEMOGA TENANG DI ALAM SANA.," imbuh @ad****pa.
Berita Terkait
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024