SuaraBanten.id - Pasangan Ria Ricis dan Teuku Ryan kini sudah memperbolehkan rekan-rekan selebriti untuk menengok akanya tepat pada usia Baby Moana beranjak 3 minggu.
Selebriti yang pertama kali menjenguk Baby Moana yakni Nagita Slavina. Istri Raffi Ahmad ini tampak menyambangi kediaman Ria Ricis dan Teuku Ryan melalui unggahan chanel Youtube Rans Entertainment.
Dalam video tersebut, Ria Ricis tampak mempersilahkan Nagita Slavina menggendong Baby Moana.
"Mama Gigi yang pertama (ketemu Baby Moana)," kata Ria Ricis dalam yang diunggah kanal YouTube RANS Entertainment.
Baca Juga: Ria Ricis Alami Baby Blues Karena Komentar Nyinyir Netizen
Ibunda Rafthar itu tampak menggendong Baby Moana dalam beberapa pose seperti menimang serta posisi menahan perut bayi.
Kemampuan Nagita Slavina untuk berpindah dari satu posisi ke posisi menggendong lain mengundang decak kagum Ria Ricis dan Teuku Ryan.
"Enak gitu lihat Mama Gigi gendong ya. Digendong Mama Gigi ih senengnya," sambungnya.
Ibunda Rayyanza dalam video tersebut menduga Ria Ricis masih merasa khawatir saat menggendong Baby Moana.
"Masih takut ya?" tanya Nagita Slavina.
Baca Juga: Gabung dengan Geng Cendol Nagita Slavina, Nia Ramadhani di Dukung Netizen
Unggahan video pertemuan Nagita Slavina dan Baby Moana ini viral di media sosial TikTok dengan atensi 6,7 juta jumlah tayangan.
"Ketika Mama Gigi gendong Moana," tulis akun TikTok @lookaatme.id, dikutip dari matamata.com (Jaringan Suara.com).
Terkait momen tersebut, banyak netizen yang meninggalkan komentar beragam.
"Ricis kena mental gak tuh," tulis seorang netizen, "Mama Gigi enteng banget gendongnya," ujar netizen lain, "Berasa gendong kucing," ucap netien yang lainnya.
Berita Terkait
-
Bandung Barat Minim Bioskop, Keluhan Raffi Ahmad Didengar Pemerintah!
-
Aktif Jadi Utusan Khusus Presiden, Raffi Ahmad Dukung Kementerian Kebudayaan Buka Bioskop Baru di 17 Kabupaten
-
Raffi Ahmad Sibuk Jadi Utusan Khusus Presiden, Nagita Slavina Jadi Bos RANS Entertainment
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Ada Bioskop di Bandung Barat, Kemenbud Gercep Buka 51 Layar Baru Desember Mendatang
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024