SuaraBanten.id - Baru-baru ini, Atta Halilintar berinisiatif memotong rambut putrinya, Baby Ameena Hanna Nur Atta. Ternyata aksinya itu dilakukan tanpa izin terlebih dahulu dengan istrinya, Aurel Hermansyah.
Aurel Hermansyah protes karena Atta sembarangan memotong rambut Baby Ameena. Padahal Aurel ingin rambut anaknya panjang agar bisa didandani.
Momen Atta Halilintar potong rambut Ameena pun dibagikan di channel YouTube AH pada Selasa (9/8/2022). Yuk kepoin momennya saat Atta kena semprot Aurel juga!
1. Posisi Nyaman
Atta Halilintar tampak membaringkan Ameena di bantal sebelum mencukurnya. Dia mencari posisi yang nyaman agar anaknya tak menangis.
Baby Ameena begitu anteng dan nurut dengan papanya, bahkan dia malah tertawa dan menunjukkan ekspresi super gemas.
2. Memotong Rambut
Atta menggunakan gunting kecil untuk memotong rambut di bagian atas telinga Ameena.
Bukan tanpa alasan, Atta memotong sebagian rambut Ameena karena dia menduga itu membuat anaknya merasa gatal dan sering menggaruk telinganya sampai ke pipi.
Baca Juga: 10 Momen Atta Halilintar Potong Rambut Ameena, Kena Omel Aurel Hermansyah
3. Meminta Bantuan
Atta meminta bantuan krunya untuk memegangi Ameena karena kalau sendirian dan dengan posisi berbaring lebih susah dipotong rambut Ameena.
Hasilnya, memang sekilas tidak ada yang berubah karena memang Atta hanya memotong sedikit rambut Ameena di atas telinganya.
Lebih dekat lagi melihat hasil rambut Ameena yang dipotong Atta. Kalau dulu sampai menutupi telinga, kini rambutnya sudah pendek.
4. Makin Rapi
Aurel Hermansyah awalnya tidak menyadari kalau rambut Ameena baru saja dipotong oleh Atta. Hingga Atta memberitahunya dengan mengatakan rambut Ameena makin rapi karena dia mengguntingnya sendiri.
Berita Terkait
-
Sudah Pakai 'Pengaman', Aurel Hermansyah Masih Was-Was Hamil Lagi
-
Nasib Rumah Mewah Saaih Halilintar, Setingan Benar Terbukti?
-
Atta Halilintar Tetap Shalat Meski di Lapangan Futsal, Kok Malah Tuai Komentar Miring?
-
Ke Mana Gen Halilintar? Absen di Ultah Aurel Hermansyah, Netizen Sebut Pilih Kasih!
-
Penampilan Seksi Aurel Hermansyah saat Zumba Dikritik: Baju Olahraga Muslimah, Banyak Lho
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
Terkini
-
Tangsel Bakal Buang Sampah ke TPA Bangkonol Pandeglang
-
Puluhan Guru di Pandeglang Pilih Gugat Cerai Usai Jadi ASN
-
Bus Karyawan PT Nippon Shokubai Tabrak Motor di Cilegon, 3 Orang Jadi Korban
-
Kasus Pelecehan di Mapolresta Serang Kota Mandek 5 Bulan, Kasrim Klaim 'Setiap Laporan Ditangani'
-
Kesal Bocah Masuk Mobil, Pemuda di Tangerang Tega Sundut Rokok ke Anak 9 Tahun