SuaraBanten.id - Harus diakui, Momen hangat pasangan Tissa Biani dan Dul Jaelani kerap menuai perhatian publik. Menilik unggahan video yang beredar, Dul Jaelani dan Tissa Biani membeberkan sejumlah kesepakatan dalam hubungan asmaranya termasuk urusan dugem.
"Girlfriend rules. Satu dugem boleh enggak? Kalau sama kamu?" kata Dul Jaelani.
Bagi Tissa Biani, bisa mentoleransi keinginan adik Al Ghazali untuk dugem dengan syarat harus bersamanya.
"Hm, enggak boleh. Boleh (sama aku), tapi aku enggak suka dugem. Jadi, aku nemenin doang paling," ujar Tissa Biani.
Anak Maia Estianty dan Ahmad Dhani tersebut menyinggung ihwal menonton tarian perempuan lain di klub malam saat dugem.
"Kalau nonton cewek lain joget seksi di klub?" sambung Dul Jaelani.
Tissa Biani mengungkap bisa mentoleransi asalkan Dul Jaelani tidak sengaja melakukannya.
"Kalau enggak sengaja, enggak apa-apa," pungkasnya.
Unggahan video tersebut viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 2,7 juta jumlah tayangan.
Baca Juga: Dul Jaelani Izin Dugem Nonton Cewek Seksi, Jawaban Tissa Biani Bikin Netizen Meleyot
"Girlfriend rules, yang boleh ama nggak ama Tissa Biani," tulis akun TikTok @duljaelaniofficial, dikutip pada Senin (1/8/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Posesif mode on," tulis seorang netizen, "Sweet banget sih," ujar netizen lain, "Tissa mewakili banget," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Baru Terungkap! Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani Lakukan Hompimpa Buat Tentukan Urutan Nikah
-
Prabowo dan Lula da SilvaBertemu, Intip Jamuan Istana hingga Kesepakatan RI-Brasil
-
Rayakan Anniversary ke-5, Dul Jaelani dan Tissa Biani Disindir: El Rumi dan Syifa Udah Mau Nikah!
-
Rayakan 5 Tahun Pacaran dengan Dul Jaelani, Tissa Biani: Sampai Tuhan Mempersatukan Kita
-
Review Film Dilanjutkan Salah, Disudahi Perih: Drama Romansa Penuh Dilema
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
Terkini
-
Curanmor Marak! Ini Tips Kapolres Tangerang Agar Motor Anda Aman
-
Sudah Beristri, Oknum Polisi Polres Cilegon Kepergok Mesum dengan Mahasiswi hingga Dipatsus
-
Ratusan Juta Pajak Kendaraan Nunggak, Mobil Para ASN di Serang Kena Stiker Belum Bayar Pajak
-
Pandeglang Mencekam! Hanya Karena Sawit, Pria Ini Tewas Dikeroyok 3 Orang dalam Duel Berdarah
-
Truk Tambang di Banten Kena Jam Malam! Keputusan Gubernur Berlaku Mulai...