SuaraBanten.id - Baim Wong dan Paula Verhoeven baru-baru ini dikabarkan telah mendaftarkan brand Citayam Fashion Week ke Pangkalan Data Kekayaan Intelektual (PDKI).
Pendaftaran brand Citayam Fashion Week tersebut diajukan atas perusahaan mereka, PT Tiger Wong Entertainment. Apa yang dilakukan Baim dan Paula akhirnya menuai hujatan netizen.
Berdasarkan pantauan laman resmi PDKI, PT Tiger Wong Entertainment mendaftarkan merek Citayam Fashion Week 20 Juli 2022 lalu dengan nomot permohonan Jid2022052181 dan kini statusnya dalam proses.
Tak hanya PT Tiger Wong Entertainment, brand Citayam Fashion Week juga didaftarkan oleh pihak lain atas nama Indigo Aditya Nugroho. Status pernohonan pendaftaran itu juga masih sama dengan Baim Wong yakni masih dalam proses.
Baca Juga: Andai Fenomena Citayam Fashion Week Ditiru Sumsel, Mana Lokasi Paling Pas di Palembang?
Seperti diketahui, Citayam Fashion Week merupakan fenomena seperti halnya Harajuku yang dilatarbelakangi remaja asal Depok, Bojong Gede, Tangerang dan Citayam. Para remaja itu awalnya hanya nongkrong di Dukuh Atas setelah datang naik kereta.
Usai viral di media sosial, Citayam Fashion Week semakin menjadi sorotan publik dan kian fenomenal dengan munculnya peragaan busana yang diikuti para ABG hingga dikunjungi sejumlah artis terkenal, termasuk Baim Wong dan istri.
Baim Wong dan Paula Verhoeven sebelumnya berniat menggelar acara fashion secara besar-besaran dengan menawarkan uang Rp500 juta pada Bonge, pencetus ide Citayam Fashion Week.
Meski demikian, aksi mereka mendaftarkan brand Citayam Fashion Week ke PDKI menuai hujatan netizen. Tidak sedikit pihak yang menuding Baim dan Paula berniat mencuri ide anak-anak remaja untuk keuntungan mereka sendiri.
"Orang kaya kenapa sih ganggu hidup orang miskin terus, nggak di mana-mana begitu mulu," komentar akun @nafsutab***.
Baca Juga: Ernest Prakasa Geram Perusahaan Baim Wong Daftarkan Citayam Fashion Week Jadi HAKI: Gak Tau Malu
"Dih apaan sih, aji mumpung banget orang kaya," cibir akun @gmb***.
Berita Terkait
-
Pernyataan Pengacara Baim Wong Bongkar Paula Punya Penyakit Tak Bisa Sembuh Dikritik
-
Bocor Rekaman Paula Verhoeven Dituding Baim Wong Diam-Diam Chattingan di Kamar Mandi
-
Paula Verhoeven Divonis Selingkuh, Hotman Paris Pasang Badan dan Anggap Hakim Keliru
-
Hotman Paris Bela Paula Verhoeven yang Dinilai Terbukti Selingkuh: Harus Ada Hubungan Intim
-
Bersyukur atas Putusan Hak Asuh Anak, Paula Verhoeven Pamer Kebersamaan dengan Kiano dan Kenzo
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI
-
Auto Cuan Jelang Akhir Pekan, Buruan Klaim Saldo DANA Gratis 18 April 2025
-
Sungai Ciawi Meluap, 3 Kampung di Pandeglang Diterjang Banjir Bandang
-
Zeky Yamani Jadi Tersangka Korupsi Pegelolaan Sampah di Tangsel, Diduga Terima Rp15,4 Miliar