SuaraBanten.id - Momen haru pertemuan Rizky Febian dan Baby Adzam belakangan ini menjadi sorotan publik. Rizky Febian dan Adzam memang sudah lama tak bertemu sejak heboh perceraian Sule dan Nathalie Holscher. Dalam pertemuan tersebut tampak Rizky Febian meneteskan air mata saat memeluk Adzam.
Selain itu, seorang pria di Serang Banten mengancam akan gantung anak kandung jika sang istri tak mau rujuk juga tak kalah menyita perhatian pembaca. Pria tersebut bahkan mengabadikan momen tersebut dengan memvideokannya hingga video tersebut viral. Mari langsung saja kita simak lima berita terpopuler SuaraBanten.id sepanajang kemarin.
1. Momen Mengharukan Rizky Febian dan Baby Adzam, Netizen: Dia Sayang Banget Sama Adiknya
Momen mengharukan Baby Adzam dan Rizky Febian baru-baru ini viral di media sosial, usai Nathalie Holscher mempertemukan Baby Adzam dengan putra sulung Sule.
Interaksi Baby Adzam dengan kakak-kakaknya terbilang cukup jarang, mengingat Nathalie Holscher angkat kaki dari rumah Sule
2. Viral Wanita Ini Bongkar Akar Masalah Bocah SD Tewas yang Dipaksa Setubuhi Kucing
Beberapa waktu lalu media sosial dihebohkan dengan kabar seorang bocah SD berusia 11 tahun berinisial V yang meninggal dunia usai dirundung teman-teman sebayanya. Video yang mengabarkan V meninggal dunia bahkan belakangan viral di media sosial.
Dalam video viral yang sebelumnya beredar diinformasikan V dipaksa temannya bersetubuh dengan kucing sembari direkam. Akibat rekaman tersebut tersebar, korban mengalami depresi lalu tidak mau makan dan minum hingga sakit dan dirawat kemudian meninggal dunia.
Baca Juga: Profil Seali Syah Istri Brigjen Hendra Kurniawan, Masih Ada Hubungan dengan Ariel NOAH
3. Viral Momen Haru Baby Adzam Bertemu Ferdy, Putri Delina Auto Kena Sindir, Netizen Singgung Soal Karma
Setelah beberapa waktu lalu baby Adzam bertemu dengan kakak pertamanya Rizky Febian. Kini giliran Ferdy yang bertemu dengan baby Adzam.
Momen pertemuan anak Sule dan Nathalie Holscher tersebut pun juga tak kalah mengharukan hingga menjadi sorotan publik dan viral di media sosial.
4. Pagi Sekolah, Malam Live Streaming Bugil dan Layani Pria Hidung Belang, Kisah Gadis di Bawah Umur di Serang Banten
Tag
Berita Terkait
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
5 Parfum Pria Aroma Maskulin dengan Harga Terjangkau, Mulai Rp60 Ribuan Saja
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sihir Niskala Hipnotis Ribuan Warga, Padukan Karinding dan Musik Kekinian
-
Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
-
Belasan Warga Badui Tewas Digigit Ular Tanah, Apa Kendalanya?
-
Cek Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang 2 Januari 2026: Kejar Kereta Pagi Biar Weekend Lebih Cepat
-
Destinasi Wisata Religi Terpopuler di Banten untuk Awali Tahun 2026 dengan Berkah