SuaraBanten.id - Refal Hady dan Anya Geraldine baru-baru ini membintangi web series baru. Keduanya dipasangkan dalam serial berjudul "Aku Pasti Ada Untukmu".
Dalam serial tersebut Anya Geraldine dan Refal Hady harus melakoni adegan ciuman.
Lantaran keduanya sudah berteman cukup lama, Anya mengaku adegang tersebut cukup aneh baginya.
"Kita udah temen lama, jadi pas syutingnya enak," kata Anya Geraldine dikutip dari YouTube Seleb Oncam News pada Minggu (19/6/2022).
Baca Juga: Berteman, Anya Geraldine Akui Aneh Harus Adegan Ciuman dengan Refal Hady
Meski pertama kali menjalani satu proyek bersama, Anya Geraldine rupanya harus melakoni adegan ciuman dengan Refal Hady.
Saat menjalani syuting adegan ciuman dengan Refal Hady, pemilik nama asli Nur Amalina Hayati tersebut sempat dilanda sensasi aneh.
"Sebenernya agak aneh juga pas adegan kissing-nya, 'kan ini temen gue'," sambungnya.
sedangkan, Refal Hady justru malah tertawa-tawa saat syuting adegan ciuman.
"Kita ketawa-ketawa sih," kata Refal Hady.
Baca Juga: 8 Artis Punya Dagu Lancip, Ada yang Mengubahnya dengan Cara Operasi Plastik
Karena Anya Geraldine dan Refal Hady sudah berteman lama, Refal Hady mengaku tidak kesulitan untuk syuting bareng hingga lakoni adegan ciuman.
"Kita kenal 5 tahunan. Cuma pertama kali nih projek bareng. Untungnya Anya gampang banget untuk diajak discuss, bikin chemistry," pungkasnya.
Kisah Anya Geraldine dan Refal Hady soal web series mereka pun menuai beragam komentar dari netizen.
"Anya ini kalau main film selalu pake adegan hot," tulis seorang netizen. "Bikin adegan dia cewek nakal," sambung netizen lain.
Berita Terkait
-
Sempat Ingin Buru-buru Menikah, Anya Geraldine Akui Tertantang Pilih Suami yang Tepat
-
Anya Geraldine Ungkap Asal Usul Nama Panggung, Bantah Punya Hubungan Darah dengan Tamara Geraldine
-
Kini Jarang Posting Foto Bareng Pacar, Anya Geraldine Dipuji Dewasa
-
Disenggol Andre Taulany, Tabiat Asli Raffi Ahmad Sempat Dikuak Anya Geraldine
-
7 Potret Adu Gaya Artis Rayakan Halloween, Siapa Paling Cetar?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024