SuaraBanten.id - Pemberitaan soal akun Instagram meyebut tanggal lahir dan hari wafat Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril sangat dekat belakangan viral hingga menyita perhatian publik. Akibat unggahan video viral tersebut, netizen bahkan meyakini hal tersebut. Bahkan ada juga yang menyamakan dengan tanggal kematian mendiang Vanessa Angel.
Selain itu, kabar Soimah Pancawati atau yang akrab disapa Soimah menantang Nikita Mirzani adu jotoh di atas ring tinju juga tak kalah menyita perhatian publik. Soimah tantang Nikita Mirzani tinju melalui akun Instagram miliknya. Mari langsung saja kita simak lima berita tepopuler di Suara Banten.id selama kemarin.
1. Tanggal Lahir dan Hari Wafat Eril Disorot, Dibandingkan dengan Vanessa Angel
Baru-baru ini tanggal lahir Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril menjadi sorotan netizen. Banyak yang menganggap tanggal lahir Eril dan hari wafatnya sangat dekat.
Diketahui, Jenazah Eril baru saja dikuburkan di Pemakaman keluarga di Cimaung, Bandung. Pemakaman Eril berada di samping Masjid Al Mumtadz dan sungai.
2. Nyesek Banget! Momen Zara Peluk Peti Jenazah Eril saat Menuju Pemakaman, Atalia Praratya Tak Kuat Tahan Tangis
Baru-baru ini momen Camillia Laetitia Azzahra alias zara Memeluk peti jenazah Eril atau Emmeril Kahn Mumtadz membuat publik terenyuh.
Momen Zara peluk peti jenazah Eril awalnya diunggah akun Instagram Zara, @camilliazr. Unggahan tersebut lalu kembali diunggah Atalia Praratya melalui unggahan Instagramnya @ataliapr.
Baca Juga: Viral Soimah Tantang Nikita Mirzani Adu Jotos di Ring Tinju, Publik Prediksi Endingnya Begini
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Sampaikan Permintaan Maaf ke Masyarakat dari Penjara
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Fuji Diejek Jelek TikToker Malaysia, Psikolog Lita Gading Pasang Badan: yang Penting Populer
-
Kronologi Vadel Badjideh 'Pecat' Razman Arif Nasution, Berapa Tarifnya?
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
Terkini
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025
-
KMP Mutiara Ferindo II Kebakaran, 17 ABK Dievakuasi Tim SAR
-
Libur Lebaran, Pantai Anyer Serang Dipadati Pengunjung