SuaraBanten.id - Proses menjelang disemayamkannya jenazah Eril atau Emmeril Kahn Mumtadz putra tunggal Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil hingga kini maasih menjadi perhatian publik.
Terbaru, unggahan Instgram ibunda Eril, Atalia Praratya yang memperlihatkan keluarga Ridwan Kamil mencium peti jenazah Eril viral dan menyita perhatian publik.
"Melepasmu dengan keikhlasan adalah bentuk cinta tertinggi kami padamu, a Eril..," tulis akun @ataliapr dalam keterangan unggahannya.
"Semoga Aa tenang di surga dalam balutan kasih sayang Allah swt. Surga yang digambarkan begitu indah yang mengalir dibawahnya sungai sungai…," imbuh akun Instagram Atalia.
"Ijinkan kami memelukmu lagi nanti bila waktunya tiba… Tunggu ya sayang.. Insya Allah kita akan bersama lagi," pungkas Atalia melalui keterangan unggahannya.
Unggahan tersebut pun diunggah kembali oleh akun @insta_julid yang menuliskan kata-kata sedih menyertai foto tersebut. "MasyaAllah bu (emot nangis)," tulis akun tersebut.
"Bukti dari betapa kebaikan dan hebatnya almarhum adalah beliau bsa membuat saya nangis berhari² padahal bertemu jg belum , slalu merinding dan selalu mantau keadaan sebelum akhirnya almarhum ditemukan..," tulis akun @dera_amri_febrian
"Banyak doa dari org lapar yg di kenyangkan oleh beliau. Banyak doa dari org susah yg dimudahkan beliau. Banyak doa dari seluruh org yang pernah almarhum bantu.. Bapak ibu memuliakan arkana menjaganya didunia.. Dan org tua arkana memuliakan menjaga almarhum disurga (emot love)," imbuh akun " tulis akun @dera_amri_febrian.
"InsyaAllah nanti kumpul lg di surga, Aamiin yaa rabbal'alamin," timpal akun @_rirylee_
Baca Juga: Surat Terakhir Ridwan Kamil untuk Eril, Kematiannya Merupakan Kehilangan yang Sungguh Dahsyat
"Ya allah ibuu tttp kuat dann untuk th zara dan bapak rk jga (emot sedih)," ujar @nissaicut150505.
"Masya Allah (emot sedih) Insya Allah A Eril akan disambut oleh para bidadari syurga di sana (emot love)," tulis akun @nitasarislmn.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Ustaz Mengajar 85 Anak Tanpa Bayaran, Rela Lapar dan Hampir Terusir dari Kontrakan
-
Kasus Korupsi Iklan Bank BJB, KPK Telusuri Komunikasi Ridwan Kamil dan Aliran Dana Miliaran
-
Tegur Pengendara Merokok, Aldi Jadi Korban Pemukulan dan Desak Pelaku Segera Diproses Hukum
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Di Pesantren saat Longsor, Santri Ini Harus Terima Kenyataan Pilu Seluruh Keluarga Meninggal
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Ultimatum Wali Kota Cilegon ke PT Vopak: Pastikan Tak Ada Warga Terdampak
-
Puluhan Warga Sekitar PT Vopak Keluhkan Sesak Nafas, Pusing dan Mual
-
Misi Putus Kutukan 3 Tahun! Tavares Minta Persebaya Tampil Sempurna Lawan Dewa United
-
BREAKING NEWS! Tangki Timbun PT Vopak Indonesia Diduga Bocor, Kepulan Gas Oranye Membumbung Tinggi
-
Kali Cibanten Jadi Alternatif Wisata Baru Selain Pantai di Provinsi Banten