SuaraBanten.id - Meski sedang marak work from home, masih banyak perusahaan yang menugasi karyawannya untuk menunaikan agenda perjalanan bisnis ke kota lain, salah satunya Bandung. Oleh karena itu, bisnis penginapan di Bandung pun semakin merajalela.
Begitu pula untuk Anda yang akan melakukan kunjungan dinas di Bandung, memilih penginapan yang nyaman akan membuat perjalanan bisnis Anda berjalan lancar, salah satunya apartemen. Simak rekomendasi sewa apartemen harian di Bandung berikut ini!
1. Apartment The Suites Metro - Ananda Home
Bagi Anda yang sedang menjalankan kunjungan bisnis di area Batununggal, Bandung, apartemen ini adalah pilihan yang cocok. Letaknya di Jl. Soekarno Hatta No. 693, Batununggal dan dekat dengan pusat keramaian sehingga akses selama menginap jadi lebih mudah.
Apartemen bintang 2 ini menawarkan 1 jenis kamar dengan kapasitas maksimal 3 tamu tanpa sarapan. Fasilitasnya pun cukup lengkap dan memadai, seperti AC< televisi, dapur, kipas angin, brankas, dispenser, water heater, hingga kulkas.
Selain itu, ada beberapa fasilitas penunjang hiburan umum, seperti kolam renang, kafe, restoran, WiFi, arena main anak, karaoke, hingga fasilitas rapat.
Seluruh fasilitas dan tempat bermalam yang nyaman tersebut bisa Anda dapatkan hanya dengan merogoh kocek mulai dari Rp 149.000,00 saja per malamnya.
2. Smart Room at Gateway Pasteur Apartment
Terletak di Jl. Gunung Batu, Sukaraja, Cimahi, apartemen bintang 3 ini menyediakan layanan sewa harian dengan fasilitas lengkap, tempat bersih, dan harga terjangkau. Selain itu, letaknya pun dekat dengan fasilitas publik esensial.
Di sini, terdapat 1 tipe kamar dengan view kota Bandung yang indah jika dilihat dari balkon apartemen. Fasilitasnya lengkap, mulai dari balkon/teras, kulkas, AC, air panas, TV, shower, dan WiFi di area umum.
Selain itu, Anda juga bisa rileks setelah perjalanan bisnis dengan menggunakan fasilitas kolam renang umum outdoor yang tersedia.
Sewa kamar harian di Smart Room at Gateway Pasteur Apartment dengan harga mulai dari Rp 328.888,00 per malam.
3. High Livin Apartment Baros
Berlokasi di Jl. Raya Baros No. 57, Cimahi, apartemen bintang 3 ini menawarkan tempat yang nyaman, bersih, serta terawat sehingga cocok untuk tempat bermalam ketika perjalanan bisnis. View kamarnya pun cukup menarik karena bisa melihat daerah sekitar Cimahi dari atas.
Di sini, Anda bisa memilih antara 4 tipe kamar tanpa sarapan sesuai dengan jumlah rombongan yang ikut perjalanan bisnis. Fasilitas di dalam kamarnya meliputi balkon/teras, kulkas, AC, air panas, meja, air minum kemasan gratis, TV, shower, toiletries, serta peralatan makan.
Berita Terkait
-
Tips Menyewa Apartemen Aman dan Hemat
-
Penyebaran PMK di Bandung Mirip COVID-19, Distan: Sangat Cepat dan Masif
-
Lembang Park and Zoo Bandung Kehilangan Lima Ekor Burung Bernilai Ratusan Juta Rupiah, Polisi Turun Tangan
-
Bukan Cuma Instagramable, Kolam Baru di Bandung Ini Diklaim Bisa Cegah Banjir
-
Pemain Muda Persib Bandung Siap Berikan yang Terbaik untuk Timnas Indonesia U-19
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
ASN Bolos Kerja 1 Tahun di Pandeglang: 4 Fakta Krusial, dari Utang Piutang Hingga Pemecatan
-
Kejanggalan Kasus Tewasnya Siswa di Gading Serpong: CCTV Disebut Mati, Polisi Selidiki Bukti Ini
-
Benyamin Davnie Keluarkan Jurus 'Rayuan Maut' ke Pemkab Bogor, Untuk Solusi Atasi Sampah
-
Total Kerugian Capai Rp5 Miliar, Skandal Penipuan Modus Masuk Polisi di Polda Banten Kian Membesar
-
Sungai Ciliman Meluap: Banjir Rendam Rumah Warga Pandeglang Hingga 50 Cm