SuaraBanten.id - Video mempertontonkan ribuan fans NCT Dream beramai-ramai mendatangi Bandara Soekarno-Hatta alias Bandara Soetta menuai kritik. Sejumlah netizen beranggapan apa yang dilakukan para fans NCT Dream berlebihan.
Banyak yang memberikan sindiran keras terkait aksi Fans NCT Dream berlarian menyambut idolanya. Seperti salah satunya akun @adtsfa yang membandingkan jarak rumah ke masjid dengan jarak rumah ke Bandara Soetta, Tangerang, Banten.
"Masjid 10m dr rumah. "Ah mls bsok aja" Bandara 10km dr rumah "im cumming NCT (Emot tertawa dengan mata love)," tulis akun @adtsfa.
Ada juga netizen yang menyinggung soal respon para pecinta Boyband asal Korea Selatan itu saat mendengar azan dan mendengar idolanya datang. Bahkan ada juga yang menyinggung soal orang tua.
Baca Juga: Viral Ribuan Fans NCT Dream Berlarian di Bandara Soetta Bak Adegang Train To Busan
"Miris denger adzan jrng ada yg langsung respon, denger boyband langsung direspon secepat itu," ungkap @vikrikurniawan_7.
"Sama org tua biasa aja sama kpop dah kya apaan tau !! (emot sedih) Mirid klian," @sr_riyadi16.
"Mau heran tapi kpopers," tulis akun misteriyan_. "Kiamat sudah dekat sodara sodara," ujar elzar_kiano.
Dibalik netizen yang memberikan sindiran keras terhadap Fans NCT Dream tersebut. Ada juga netizen yang meminta warganet untuk saling menghargai.
"Saling menghargai aja bisa kan? toh gak tiap hari mereka dateng juga kan, setiap orang punya idolanya masing-masing, ga usah nge judge gimana gimana ya plis, toh mereka kesana juga pake duit sendiri, dan soal yg bawa bawa ibadah, mereka udah pada gede pasti tau kewajiban itu pasti di duluin. Terimakasih," ungkap @diaaaaaaaann94's.
Baca Juga: Perkiraan Cuaca BMKG Jumat 20 Mei 2021, Pelabuhan Merak Hingga Pesisir Anyer Hujan Lebat
Sebelumnya diberitakan, sebuah video yang menunjukan ribuan fans NCT Dream berlarian di Bandara Soekarno-Hatta alias Bandara Soetta baru-baru ini viral di media sosial.
Berita Terkait
-
Digagalkan di Bandara Soetta, 10 Calon Jemaah Haji Ilegal Nekat ke Tanah Suci Pakai Visa Kerja
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Polda Banten Ringkus Seorang Tersangka Penipuan, Korbannya Anggota DPRD dari Fraksi Gerindra
-
Belum Ada Pasal Tipikor Perkara Pagar Laut, Kejagung Kembalikan Berkas Arsin Cs ke Bareskrim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Sungai Ciawi Meluap, 3 Kampung di Pandeglang Diterjang Banjir Bandang
-
Zeky Yamani Jadi Tersangka Korupsi Pegelolaan Sampah di Tangsel, Diduga Terima Rp15,4 Miliar
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!