SuaraBanten.id - Pada 2017, Marissa Nasution menikah dengan laki-laki asal Jerman bernama Bennedict Brueggemann. Dari pernikahan keduanya ini, Marissa dikaruniai dua anak perempuan yang diberi nama Alaia Moana dan Olivia Luna.
Presenter berusia 36 tahun itu memutuskan menetap di Singapura mengikuti sang suami. Marissa sempat kehilangan salah satu anak kembarnya saat masih dalam kandungan.
Meski sempat diuji, Marissa melahirkan putri pertamanya Alaia Moana dalam kondisi sehat. Keluarga kecil Marissa dan Ben semakin lengkap dengan kehadiran Olivia Luna dua tahun kemudian.
Marissa sangat rajin membagikan potret kedua putrinya yang bule banget. Berikut deretan potret kedua anak Marissa Nasution bermata biru yang dijamin bakal bikin kamu gemas.
Baca Juga: 7 Potret Kedua Anak Marissa Nasution, Punya Mata yang Indah
1. Kesayangan
Kenalin nih, Alaia Moana dan Olivia Luna, dua putri kesayangan Marissa Nasution buah cintanya dengan Bennedict Brueggemann. Lucu-lucu, ya!
Lebih sering disapa Allie dan Ollie, kedua anak Marissa Nasution ini kompak banget, lho. Mereka sering menghabiskan waktu bersama.
2. Main Bersama
Allie dan Ollie kerap terlihat main bersama, baik di dalam maupun di luar rumah. Harmonis banget pokoknya.
Baca Juga: 6 Anak Artis yang Wajahnya Bule Banget, Marissa Nasution Paling Beda
Usia kedua putri kesayangan Marissa Nasution ini hanya selisih dua tahun. Nggak heran jika Allie dan Ollie lebih seperti teman.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Praperadilan 9 Warga Padarincang Terdakwa Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Gugur
-
Butuh Dana Ratusan Miliar, Robinsar Bakal Minta Bantuan Pemprov Banten dan Pusat untuk Bangun JLS
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Buyback Saham Rp3 Triliun Jadi Bukti Kepercayaan Diri BRI pada Prospek Bisnis
-
Tiga Hari Berlangsung, Realisasi Pemutihan Pajak di Tangsel Capai Rp3,6 Miliar