SuaraBanten.id - Sampai saat ini, artis merupakan profesi mentereng yang identik dengan bergelimangan harta. Oleh sebab itu, artis menjadi sasaran empuk orang-orang untuk meminta bantuan.
Imej artis yang suka membantu sesama pun dimanfaatkan demi mengharap belas kasih. Namun artis yang didatangi orang untuk minta duit menjadi gusar karena kehidupan pribadi mereka terganggu.
Mulai dari Baim Wong, Atta Halilintar, Rachel Vennya, sampai Nikita Mirzani pernah menceritakan pengalamannya dimintai duit orang tak dikenal? Simak ulasan artis pernah didatangi orang minta duit berikut ini.
1. Baim Wong
Baca Juga: Kronologi Ayah Atta Halilintar Disebut Ikut Aliran Sesat
Baim Wong masih terus didatangi orang minta duit ke rumahnya. Konten social experiment Baim di YouTube membuatnya dikenal murah hati hingga orang berbondong-bondong ke rumahnya untuk minta duit, bahkan dari luar kota.
Demi mencegah hal itu tidak terus terjadi, Baim Wong kerap mengkontenkan momen menolak orang yang datang ke rumahnya untuk minta duit. Sayangnya orang yang berlaku demikian masih saja terus muncul.
2. Atta Halilintar
Salah satu konten Atta Halilintar memperlihatkan ia dan Aurel Hermansyah mendadak didatangi seorang ibu-ibu pada malam hari. Ibu-ibu tersebut meminta bantuan Atta untuk pengobatan anaknya yang sakit sejak usia 7 bulan.
Atta Halilintar lantas memberikan bantuan karena hatinya tergerak. Di kesempatan yang lain, Atta mengaku tidak serta merta memberi, dan apabila memberi pun hanya sesuai porsi yang dibutuhkan.
Baca Juga: Senyum-Senyum Bikin Gemas, 5 Momen Baby Ameena Lakukan Swab
3. Rachel Vennya
Rachel Vennya pernah mengeluh karena kerap didatangi orang minta duit via online. Menurut Rachel, ia tidak pernah memberi seseorang karena diminta, melainkan dorongan dari hatinya sendiri.
Begitu pula di rumah, Rachel bahkan tak segan membawa orang-orang yang ngotot minta bantuan ke kantor polisi. Dengan kejadian tersebut, Rachel tak mau dirinya merasa tertekan sehingga enggan menggalang dana lagi di kemudian hari.
4. Orangtua Fuji
Pengalaman didatangi orang minta duit juga dialami orangtua Fuji, Haji Faisal dan Dewi Zuhriati. Popularitas setelah kepergian Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah pada 4 November 2021 membuat teror minta uang juga dialami manajer mereka.
Tak hanya via telepon, orang-orang yang meminta bantuan dengan mendatangi rumah orangtua Fuji juga berjumlah cukup banyak hingga tak dapat dihitung. Bahkan ada yang nekat masuk garasi tanpa izin. Ngeri ya!
5. Nikita Mirzani
Meski dikenal sebagai artis sensasional, Nikita Mirzani juga sering memberi. Sisi lain Nikita tersebut membuatnya ikut didatangi orang yang ingin minta duit. Dalam satu waktu, 30 orang diceritakan pernah 'rombongan' mengunjungi kantor Nikita.
Untuk mencegah kejadian serupa, Nikita Mirzani kemudian meminta 2 polisi menjaga ketat rumahnya. Sebab orang minta duit tersebut bisa menunggunya di depan rumah hingga seharian sehingga privasi Nikita menjadi terganggu.
Itu dia beberapa artis yang pernah didatangi orang minta duit. Mana yang menurutmu keterlaluan banget, guys?
Berita Terkait
-
Lolly Segera Jalani Pemeriksaan Kasus Vadel Badjideh, Nikita Mirzani Wajib Mendampingi
-
Lolly Bakal Diperiksa Terkait Laporan Terhadap Vadel Badjideh
-
Tak Hanya Baim Wong, Paula Verhoeven Juga Minta Izin ke Pihak Ini sebelum Berhijab
-
Beda Reaksi Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah saat Dipeluk Suami di Ultah Geni Faruk, Ada yang Risi?
-
Ngaku dr Oky Tahu dan Support Umrahnya, Isa Zega Bikin Nikita Mirzani Makin Murka: Kalau Ngarang yang Bener
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir