SuaraBanten.id - Video seorang pria mengingatkan agar jangan tinggalkan salat meski senakal apapun orangnya baru-baru ini viral di TikTok. Pria tersebut bahkan menyebut setan mudah masuk ke logika orang yang tidak salat.
Dalam video viral tersebut pria yang memerankan dua orang yang sedang berbincang tentang salat itu mengawali pernyataannya dengan mengingatkan untuk jangan tinggalkan salat.
"Inget yah senakal apapun kita jangan tingalin salat. Paksain salat!," ungkap pria berbaju putih dalam video yang diunggah akun TikTok @tajdiidul_iman.
Pernyataan itupun langsung ditimpali oleh pertanyaan pria perbaju hitam berkupluk. Ia mempertanyakan keikhlasan salat yang dipaksa.
"Enggak ikhlas dong kalau salatnya kepaksa?," tanya pria berbaju hitam.
"Alus Banget sih...," jawab pria berbaju putih menimpali.
"Apa yang alus?," tanya pria berbaju hitam melanjtkan pertanyaannya.
"Setan nyusup ke logika kamu. Itu alus Banget," Pria baju putih kembali menjelaskan.
"Kamu merasa salat yang dipaksa artinya nggak ikhlas kan?," lanjutnya menjelaskan yang langsung dibenerkan dengan anggukan kepala pria berbaju hitam sambil mengucap kata "Iya".
"Kalau nggak ikhlas mending ga salat kan ujung-ujungnya?," imbuhnya.
"Iya sih," Jawab pria berbaju hitam sambil tersenyum malu.
"Nah itu, gini. Ketika kita memaksakan diri untuk salat. Ketika itu juga kita memaksakan diri untuk tidak patuh pada setan," jelas pria baju putih.
"Nggak kepikiran gue bro!," ungkap pria berbaju hitam dalam video tersebut.
Hingga berita ini ditulis, video unggahan akun TikTok @tajdiidul_iman itu telah mendapat tanda suka sebanyak 30.700 orang dan telah dikomentari 830 netizen.
Video tersebut juga tampak telah dibagikan oleh 3.154 orang. Untuk menyaksikan video tersebut, pembaca SuaraBanten.id bisa menyaksikannya disini.
Berita Terkait
-
Eksperimen Sosial Istri Baim Wong kepada Kakek yang Mengaku Berusia 100 Tahun Tuai Pro Kontra Warganet: Kasihan Bapaknya
-
Belikan Makanan Sahur Pakai Uang THR Lebaran untuk Para Tahanan, Polisi ini Banjir Pujian
-
Viral Tri Suaka dan Zinidin Zidan Parodikan Gaya Nyanyi Andika Kangen Band, Berujung Dihujat Netizen
-
Yang Lain Buka Bareng Teman dan Ayang, Pemuda Ini Buka Puasa Bersama Ibu di Kafe, Warganet: Jalannya ke Syurga
-
Viral Video Bernarasi Karyawan SPBU Duel dengan Konsumen, Publik: UFC Kalah Seru!
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Saldo Gratis ShopeePay Datang Lagi! Klik 5 Link Ini dan Raih Rp2,5 Juta Sekarang
-
Kompresor AC vs Kulkas: 5 Perbedaan Utama dan Manfaatnya
-
CSR PIK2 dan BNI Dorong Kemandirian UMKM Teluknaga Lewat Pendampingan Bisnis
-
Program Desa BRILiaN BRI Telah Bina 4.909 Desa di Seluruh Indonesia
-
BRI Dukung Akad Massal KUR bagi 800 Ribu Debitur dan Luncurkan Kredit Program Perumahan