Scroll untuk membaca artikel
Hairul Alwan
Rabu, 20 April 2022 | 10:15 WIB
Potret Mawar AFI di Podcast dan Acara TV (YouTube/TRANS TV Official)

SuaraBanten.id - Setelah menceritakan perceraiannya dengan sang suami, Steno Ricardo, Mawar AFI menjadi perbincangan. Tidak hanya itu penampilannya pun saat ini kerap disorot karena banyak yang berubah.

Mawar Dhimas Purwanti atau yang lebih akrab disapa sebagai Mawar AFI, belakangan ini sedang menjadi sorotan publik karena kondisi rumah tangganya yang diliputi prahara perselingkuhan mantan suami.

Belum lama ini perempuan berdarah Sunda itu menjalani operasi di bagian rahang demi mempercantik diri.

Lantas seperti apa sih penampilan baru Mawar AFI sekarang? Intip deretan potretnya berikut ini!

Baca Juga: Feni Rose Curiga dengan Perubahan Wajah Mawar AFI: Ada yang Beda!

1. Mencuri Perhatian

Potret Terbaru Mawar AFI (instagram/@mysamawar)

Terlepas dari hebohnya permasalahan rumah tangganya, penampilan Mawar AFI juga tak kalah mencuri perhatian. Jebolan Akademi Fantasi Indosiar tahun 2003 tersebut kini memang makin cantik dan memesona.

2. Cantik

Potret Terbaru Mawar AFI (instagram/@mysamawar)

Jika dilihat-lihat, paras Mawar kini memang sangat cantik dengan hidung mancung dan wajah tirus. Meski sudah berstatus ibu tiga anak, Mawar tetap tidak kehilangan pesonanya.

Bahkan banyak juga yang mengatakan, bahwa penampilan Mawar dulu dan sekarang sangat berbeda. Sering dijumpai komentar netizen yang mengaku pangling dengan perempuan asal Bandung tersebut.

Baca Juga: 9 Transformasi Mawar AFI, Operasi Hidung hingga Pangkas Rambut Demi Buang Sial

3. Operasi Plastik

Load More