SuaraBanten.id - Jarang wara-wiri di layar kaca lagi, Intan Nuraini kini sibuk mengurus ketiga anaknya. Padahal dulu Intan Nuraini menjadi salah satu artis tanah air yang sempat laris membintangi berbagai sinetron.
Artis berlesung pipit tersebut bahkan sempat mengalami kenaikan berat badan usai lahiran anak ketiga. Meski begitu, ia berhasil mengembalikan bentuk badannya dalam waktu dua tahun.
Manjalani diet sehat, Intan Nuraini sukses menurunkan berat badannya hingga 14kg. Kini dirinya tampak lebih muda meski telah dikaruniai tiga orang anak. Lalu, seperti apa transformasi pemeran Bunga dalam sinetron 'Gembel Naik Kelas' tersebut. Yuk, intip potretnya.
1. Gadis Sampul
Intan Nuraini terjun ke dunia hiburan sejak berusia 16 tahun. Ia memulai karirnya sebagai model dan meraih juara kedua di ajang pemilihan Gadis Sampul pada tahun 2001 silam.
2. Dunia Peran
Intan juga terjun ke dunia peran. Selama menjadi aktris, ia telah membintangi berbagai film dan sinetron. Peran terakhir sebelum hiatus yang ia mainkan adalah sosok Murti di sinetron Bintang di hatiku (2017).
3. Tarik Suara
Pada 2007, ia mulai menjajal kemampuannya di dunia tarik suara. Wanita berusia 36 tersebut juga sempat mengeluarkan album yang berjudul 'Penguasa Lelaki'.
4. Menikah
Pada 2011 Intan Nuraini resmi menikah dengan sang kekasih, Donny Azwan Putra.keduanya dikaruniai 3 orang anak. Kini Intan disibukkan dengan aktivitasnya sebagai seorang istri sekaligus ibu bagi anak-anaknya.
5.Cantik
Setelah melahirkan anak ketiganya, penampilan Intan sempat berubah lantaran berat badannya naik. Ia pun tetap terlihat cantik meski pipinya sedikit chubby.
Setelah menjalani diet sehat dalam kurun waktu dua tahun, akhirnya Intan dapat kembali ke bentuk badan ideal. Berhasil mendapatkan hasil yang diinginkan, Intan pun turut menyemangati para pejuang diet.
Nah, itu dia potret transformasi Intan Nuraini yang pernah merasa 'Gendut'. Buat yang menjalani diet sehat seperti Intan Nuraini, semangat ya.
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Kulit Kusam! Ini 5 Rahasia Kecantikan Wanita Modern yang Bebas Asap Rokok
-
Vitamin C dan Kolagen: Duo Ampuh untuk Kulit Elastis dan Imunitas Optimal
-
Rahasia Kulit Cantik Saat Tidur: Rangkaian Skincare Malam Terbaik
-
Lexus Milik Yai Mim Disorot, Berapa Biaya Bikin Pelat Nomor Cantik Mobil?
-
Ini 4 Shio Perempuan Paling Cantik, Pesonanya Bikin Orang Gampang Jatuh Hati
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Pastikan Pembiayaan UMKM Aman dan Akuntabel Lewat KUR
-
Sungai Cikalumpang Ngamuk, Ribuan Warga Serang Terkepung Banjir!
-
Polemik Mereda, PCNU Serang Minta Tertibkan THM Ilegal hingga Siap Dampingi Pekerja
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara