SuaraBanten.id - Saat ini Lesti Kejora seolah tak pernah gagal menarik perhatian netizen. Serba-serbi tentang Lesti Kejora bisa dibilang selalu sukses menjadi buah bibir di media sosial.
Lesti Kejora menjadi perbincangan karena model hijabnya di postingan terbaru. Padahal unggahan itu dibuat untuk mempromosikan produk kecantikan milik Lesti Kejora.
Dalam video ini memperlihatkan Lesti Kejora dengan model hijab yang khas. Tak terlihat secara pasti, apa bagian tersebut memang tertutup ciput atau sengaja dibiarkan terlihat.
Lesti Kejora tampaknya tidak mempersoalkan hal tersebut. Sebab istri Rizky Billar ini tengah fokus berakting mempromosikan produk kecantikan.
Baca Juga: Model Hijab Lesti Kejora Perlihatkan Leher, Warganet Sinis Singgung Batas Aurat
"Lesti Kejora lagi mempromosikan produk dengan gaya hijabnya," tulis @lambee.pedes, Kamis (31/3/2022) yang mengunggah video Lesti Kejora.
Unggahan itu langsung menuai komentar dari netizen. Mata mereka jelas, tertuju pada bagian leher yang tak tertutup jilbab.
"Demi fashion mengesampingkan batas aurat dalam berkerudung. Leher kemana-mana," kata netizen. "Berhijab atau cuma menutup kepala saja neng?" ujar yang lain.
"Takutnya ditiru sama orang-orang yang pakai kerudung, lehernya kemana-mana. Apalagi dia kan trendsetter kayanya deh," kata akun lain was-was.
Ini bukan kali pertama Lesti Kejora mendapat protes soal gaya hijab. Sebelumnya saat ia menjenguk Aurel Hermansyah, bagian lehernya pun sedikit terlihat. Pasalnya saat itu penyanyi 23 tahun tersebut hanya mengikat jilbabnya. Sehingga, bagian lehernya pun bisa terlihat di kamera.
Baca Juga: 8 Momen Lesti Kejora Ketemu Nadya Mustika, Momen Gendong Baby Syaki Disorot Miring
Berita Terkait
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Bye-Bye Flek Hitam! Ini Rahasia Urutan Skincare Viva untuk Wajah Glowing
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan