SuaraBanten.id - Fuji dan Thariq Halilintar berangkat ke Arab Saudi guna melakukan ibadah umrah. Keduanya berniat untuk beribadah ke tanah suci sekaligus merasakan bulan Ramadhan di sana.
Momen menjelang keberangkatan pasangan yang belum lama pacaran itu diunggah oleh akun IG @lambegosiip. Atta Halilintar nampak mengantar Thariq dan Fuji. Terlihat pula Haji Faisal dan Dewi Zuhriati, orang tua Fuji yang ikut melepas putrinya untuk ibadah umrah. Sosok Fuji yang tampil berhijab langsung mencuri perhatian.
Atta Halilintar lantas memuji kecantikan gadis 19 tahun itu saat berhijab.
"Selamat umrah ya dek. Jaga diri, jaga diri, jaga diri. Dadah Fuji. Ih cantik juga kek gini," puji Atta.
"Jangan gitu baang," teriak Fuji malu-malu.
Lewat Instagram, Fuji membagikan foto bersama Thariq dan juga Gala Sky saat hendak berangkat umrah. Fuji dan Thariq nampak mengenakan baju kembar warna biru muda.
Melihat kolom komentar, para netizen girang karena pasangan idola mereka bakal berangkat umrah. Bahkan ada yang meminta Fuji dan Thariq meresmikan hubungannya setelah umrah.
"Pulangnya langsung ke KUA bang?" tulis netizen. "Bismillah ya bang tour..pulang halal ya," sahut lainnya.
"Bismillah kesayangan..pulang umrah rencanain "NIKAH' heheheh," pungkas netizen. "Masya Allah, semoga pulang2 ada kabar baik dari THOFU," timpal lainnya.
Baca Juga: Fuji dan Thariq Halilintar Berangkat Umrah, Fans Harap Ada Kabar Baik: Pulang Halal ya
Berita Terkait
-
Usai Cerai, Tasya Farasya Jalani Tahun Baru dengan Ibadah Umrah
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Melipir ke Cipanas Lebak! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam untuk Liburan Akhir Tahun 2025
-
Pemkot Tangsel Mampu Benahi Permasalahan Sampah, Pengamat: Ancaman Pidana Lingkungan Masih Prematur
-
Awalnya Dikira Keguguran, IRT di Serang Ternyata Tewas dengan Luka Tusuk Misterius
-
Rencana Malam Tahun Baru di Banten? Simak Daftar Wilayah yang Terancam Angin Kencang
-
Warga Banten Wajib Tahu! Ada Aturan Ketat Rayakan Malam Tahun Baru: Langgar Siap-Siap Dibubarkan