SuaraBanten.id - Guntur Romli baru-baru ini mengeluarkan pernyataan kontroversi soal nikah beda agama. Jika sebagian besar masyarakat atupun ulama berpandangan menikah beda agama haram, Guntur Romli mempunyai pandangannya sendiri.
Dalam video yang diunggah Chanel Youtube CokroTV, Rabu (17/3/2022) lalu, Guntur Romli memberikan penjelasan perihal menikah beda agama bagi seorang pria muslim adalah halal jika perempuan yang ingin dinikahi Ahlul Kitab atau beragama Yahudi dan Kristen.
“Menikah beda agama dalam konteks laki-laki muslim menikah dengan perempuan Ahlul Kitab: Yahudi dan Kristen dihalalkan oleh Al-Qur’an” ungkap Guntur Romli mengawali pernyataannya.
Guntur Romli menegaskan, sesuatu yang dihalalkan oleh Allah SWT tidak boleh diharamkan termasuk menikah beda agama bagi pria muslim.
“Perkara halal tidak boleh diharamkan karena yang menghalalkan Allah SWT” tegasnya.
Baca Juga: Bantah Kabar Nia Ramadhani Gugat Cerai Suaminya, Keluarga Ardi Bakrie: Enggak Benar, Fitnah Itu
Dalam video tersebut, Guntur Romli bahkan memperkuat pendapatnya dengan menjelaskan bahwa banyak para ulama yang memperbolehkan nikah beda agama jika laki-lakinya beragama Islam dan calonnya adalah perempuan beragama Yahudi dan Kristen.
“Ya banyak ulama yang memperbolehkan nikah beda agama kalau laki-lakinya muslim dan calonnya adalah perempuan Ahlul Kitab: Yahudi dan Kristen” jelasnya.
Dalam kesempatan itu Guntur Romli juga menyebutkan sejumlah ulama yang memperbolehkan menikah beda agama seperti Syaikh Wahbah Az-Zuhaili, Syaikh Ali Jum'ah, dan Muhammad Quraish Shihab.
Berita Terkait
-
5 Artis Nonmuslim yang Dalami Agama Islam, Ada yang Sampai Dikira Mualaf
-
Beda Sikap Rizieq Shihab Soal Kasus Ahok vs Suswono Jadi Omongan, Bak Langit dan Bumi
-
Wamenag Usul Petugas Haji 50 Persen dari Unsur TNI/Polri, DPR: Harus Tes Dulu
-
Pemukim Yahudi Bakar Puluhan Kendaraan di Tepi Barat, Palestina Desak Sanksi Tegas
-
Apa Agama Mahalini? Dibahas Lagi gegara Pernikahannya Diam-Diam Belum Tercatat di KUA
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024