Scroll untuk membaca artikel
Fabiola Febrinastri | Restu Fadilah
Senin, 14 Maret 2022 | 17:00 WIB
Aplikasi BRImo. (Dok: Bank BRI)

Ke depan untuk membantu nasabah memenuhi kebutuhan domestik maupun internasional, BRImo akan bekerja sama dengan Traveloka untuk menghadirkan fitur traveling, seperti pembelian berbagai tiket pesawat, bis, kereta, hotel dll, yang disebut Fitur Travel. Fitur ini menjanjikan memenuhi kebutuhan akomodasi nasabah tanpa gonta-ganti aplikasi.

Fitur Transfer internasional hingga fitur pembelian tiket ini diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi seluruh nasabah. Dengan demikian, upaya ini juga akan menghidupkan kembali perekonomian Indonesia di bidang transportasi dan wisata. Dengan tambahan berbagai promo menarik, seperti diskon atau cashback, BRImo diyakini semakin meningkatkan jangkauan yang lebih dalam bagi nasabah.

Load More