SuaraBanten.id - Saat ini, Gilang Juragan 99 sedang menjadi sorotan setelah ada kicauan akun Twitter yang meragukan kekayaan pria berjuluk Crazy Rich Malang ini. Ia dituding, kalau kekayaan bahkan jet pribadi milik pria bernama lengkap Gilang Widya Pramana itu sebenarnya punya pengusaha yang akrab disapa Kaji Edan.
Diketahui Juragan 99 punya banyak bisnis yang dirintisnya dari nol. Suami Shandy Purnamasari bahkan pernah cerita kalau usahanya dimulai dari tempat cuci motor. Dia juga pernah menjadi freelance tour leader.
Saat menikah dengan Shandy, Gilang tidak langsung sukses. Mereka mengalami kehidupan yang jauh dari kata kaya raya. Sang istri juga waktu itu hanya berjualan kosmetik online sebelum punya brand sendiri. Hingga akhirnya mereka bisa sukses dan punya banyak bisnis. Mereka bahkan punya jet pribadi agar mudah wira-wiri dalam menjalankan bisnis mereka.
Yuk, kepoin deretan bisnis Gilang Juragan 99 yang kebanyakan di bawah nama J99 Corp ini.
1. PT Kosmetik Global Indonesia
Perusahaan ini yang membawahi berbagai produk kecantikan dan kesehatan milik Gilang. Dengan adanya pabrik, mereka menghasilkan antara lain body care, skincare dan produk decorative yang sudah lulus MUI serta BPOM.
2. MS Glow
Brand skincare ini merupakan bisnis Gilang bersama sang istri istrinya dan kini sedang naik daun. Apalagi saat mereka disebut-sebut tampil di Paris untuk sebuah acara fashion show. Tak hanya skincare cewek, ada juga untuk cowok hingga anak-anak dengan nama MS Glow for Man, MS Glow Kids hingga MSlimbeauty.
3. Kosmetika Global Pack
Tak hanya pabrik penghasil produk skincare, Gilang juga punya perusahaan bidang pengemasan dan cetak produk sendiri. Tak hanya menyediakan jasa layanan cetak kemasan kosmetik tetapi juga kemasan untuk makanan dan minuman.
4. Kosme Mask
Gilang juga memproduksi masker di tengah masa pandemi. Produk itu kemudian dikenalkan dengan nama kosme mask.
5. Juragan 99 Trans
Gilang juga punya bisnis di bidang transportasi. Mereka menyewakan bus mewah untuk sebuah perjalanan.
6. Hairlab
Tag
Berita Terkait
-
BPOM Edukasi Bahaya AMR, Gilang Juragan 99 Hadir Beri Dukungan
-
DPR Hormati Sanksi DKPP untuk KPU Soal Jet Pribadi: Harus Sensitif pada Publik!
-
DPR Ultimatum Pimpinan KPU usai Kena Sanksi DKPP: Kalau Ada Pesawat Biasa Kenapa Pakai Jet Pribadi?
-
Skandal Jet Pribadi Pimpinan KPU RI, KPK: Kami Siap Pelajari Putusan DKPP
-
Borok KPU Terbongkar Lagi: Sengaja Tak Laporkan Penggunaan Jet Mewah ke DPR
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Dompet Nggak Boncos! 4 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Keluarga Milenial yang Wajib Dilirik
-
Transaksi Sabu Rp41 Miliar di Depan SD Tangerang Digagalkan, 27 Kg Barang Bukti Disita
-
4 Surga Wisata Alam di Lebak dan Pandeglang yang Wajib Masuk 'Bucket List' Kamu
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 113 Kurikulum Merdeka
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026