SuaraBanten.id - Sebagai seorang artis harus siap menerima tantangan yang didapat. Artis juga harus bisa menjadi dirinya yang lain sesuai dengan permintaan skenario cerita yang dimainkan.
Dari hal inilah, tak jarang para artis harus berubah menjadi orang lain demi menaklukan karakter yang ingin dimainkan. Termasuk berperan menjadi beda agama. Beberapa artis ini bahkan rela melakukan riset dan belajar agama tertentu yang akan diperankan olehnya. Mereka juga rela mengubah penampilannya agar lebih terlihat natural sesuai karakter.
Dari Amanda Manopo sampai Jessica Mila, mereka pernah memerankan karakter beda agama baik di film atau sinetron. Bahkan Jessica Mila sampai belajar Alquran, Yuk kepoin selengkapnya.
1. Amanda Manopo
Baca Juga: 8 Artis Natural Perankan Karakter Beda Agama, Beberapa Dikira Muslim Beneran
Amanda Manopo selalu totalitas dalam berakting, bahkan saat memerankan karakter beda agama darinya. Seperti diketahui, Amanda memeluk agama Kristen. Namun di Ikatan Cinta, dia berperan sebagai Andin yang taat beribadah. Dia bahkan sampai pakai mukena saat adegan salat.
2. Shandy Aulia
Shandy Aulia sempat menghebohkan karena video dirinya salat viral. Dia sempat dikira pindah agama Kristen ke Islam. Ternyata video itu bagian dari aktingnya di sebuah sinetron. Tak hanya sekali, dia juga pernah berperan sebagai perempuan berhijab di sinetron Inayah.
Bos skincare ini juga pernah memerankan karakter beda agama dari keyakinan aslinya. Di sinetron Dunia Terbalik, Felicya Angelista sampai mengenakan hijab untuk memerankan seorang gadis muslim.
Baca Juga: Amanda Manopo Curhat Adegan Monoton dan Duit, Warganet Duga Terkait Sinetron Ikatan Cinta
4. Zsa Zsa Utari
Punya wajah Timur yang khas, membuat orang terkecoh dan percaya kalau Zsa Zsa Utari beragama Kristen. Dia pun sangat mendalami perannya sebagai Maria di film Imperfect The Series. Padahal Zsa Zsa Utari adalah beragama Islam.
5. Jessica Mila
Jessica Mila juga sempat memerankan karakter gadis muslimah di film Mengejar Surga. Dia bahkan sampai belajar membaca Alquran agar terlihat natural aktingnya. Padahal seperti diketahui, Jessica Mila adalah seorang non muslim.
Nah itu deretan artis pernah perankan karakter beda agama. Siapa artis yang paling totalitas menurut kamu?
Berita Terkait
-
Ikatan Cinta Jadi Sinetron Paling Favorit Amanda Manopo, Diduga Karena Main Bareng Arya Saloka
-
Nasib 5 Artis Diduga Ikut Promosi Judol: Ada yang Moncer Jadi DPR, Beda Jomplang dari Sadbor
-
Terciduk Dapat Bunga dari Arya Saloka, Nikita Mirzani Sempat Sindir Amanda Manopo Cabe-cabean
-
Intip Potret Memukau Amanda Manopo di Gala Premiere Film Terbaru, Kenakan Dress Glamor Ekspos Tato di Pinggang
-
5 Artis Terseret Promosi Judi Online, Viral Dibahas Buntut Penangkapan Gunawan Sadbor
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024