SuaraBanten.id - Dorce Gamalama yang mewasiatkan ingin dimakamkan sebagai perempuan belakangan menyita perhatian publik. Padahal, Dorce Gamalama yang akrab disapa Bunda Dorce ini terlahir sebagai laki-laki.
Karenanya, wasiat Dorce Gamalama itu pun turut dikomentari sejumlah ustaz dan kiai dengan memberi penjelasan terkait permintaan tersebut.
Gus Miftah merupakan salah satu pihak yang menyebut secara syariaf Dorce Gamalama harusnya dimakamkan sebagai laki-laki.
Mengetahui pernyataan sejumlah ustaz dan kiai tentang permintaannya, Dorce Gamalama bereaksi. Ia menyindir pedas sejumlah tokoh yang mengomentari keinginnanya itu.
Dorce Gamalama meminta para kiai dan ustaz tidak terlalu mengomentari wasiatnya. Adapun cuplikan video pernyataan Dorce itu diunggah oleh akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall.
“Assalamualaikum, kepada kyai, ustaz-ustaz yang telah menerangkan keadaan mati saya, siapa yang akan memandikan saya, siapa yang akan mengubur saya, biarkan keluarga saya yang mengurusnya,” tegas Dorce, dikutip dari terkini.id--Jaringan Suara.com Minggu, 30 Januari 2022.
“Mau kain kafannya tujuh lapis, delapan lapis, saya serahkan kepada yang mengurus,” sambungnya.
“Mau laki-laki boleh, perempuan boleh, laki perempuan boleh, siapa saja boleh yang memandikan saya.”
Dorece pun miminta para kiai tak memberikan komentar buruk tentang keinginannya yang bisa membuat publik gaduh.
Baca Juga: Panas Tinggi dan Ada Riwayat Kejang, Anak Ustaz Solmed Dilarikan ke Rumah Sakit
“Jadi, kiai-kiai yang sudah terkenal sekalipun, jangan memberikan komentar yang kurang baik,” ujar Dorce Gamalama lagi.
Berita Terkait
-
Abidzar Ultah, Kenang Momen Menyentuh Rayakan Bareng Uje Dulu: 12 Tahun Nggak Bareng...
-
Dari Aura Kasih Untuk Dedi Mulyadi: Wilujeung Tepang Taun Kang
-
Dedi Mulyadi Dijodohkan dengan Aura Kasih? Gus Miftah: Siapa Tahu...
-
Ultah Berdekatan, Abidzar Al Ghifari Rayakan Pertambahan Umur di Makam Almarhum Uje
-
Gus Miftah Turun Tangan soal Kisruh Nasab Habib, Ingatkan Bahaya Politik Identitas
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI