SuaraBanten.id - Vidi Aldiano dan Sheila Dara resmi menjadi sepasang suami istri pada Sabtu (15/1/2022). Resepsi pernikahan mereka digelar meriah dan dihadiri sejumlah artis cantik yang dipercaya menjadi bridesmaid.
Pernikahan Vidi Aldiano dan Sheila Dara digelar dengan beberapa prosesi. Puncak acara dimulai dari akad nikah yang dilanjutkan dengan resepsi di malam harinya. Tampak para bridesmaid yang tampil cantik dalam balutan busana berwarna silver.
Sejumlah artis yang dipercaya menjadi bridesmaid antara lain Bunga Citra Lestari, Rossa, Tara Basro, chef Renatta hingga Adinda Thomas.
Intip outfit cantik para bridesmaid di pernikahan Vidi Aldiano dan Sheila Dara berikut ini!
Baca Juga: Vidi Aldiano dan Sheila Dara Foto Bareng Anya Geraldine: Kenapa Ada Lidya di Pernikahan Kalian?
1. Rossa

Rossa yang juga ditunjuk menjadi bridesmaid juga memamerkan suara merdunya di pernikahan Vidi Aldiano dan Sheila. Penyanyi yang dikabarkan dekat dengan Afgan ini mengenakan dress dengan square neck dan lengan model leg o'mutton.
Sementara BCL terlihat seksi dan elegan, penampilan Rossa begitu anggun dan memesona. Gaya rambut ibu satu anak ini membuat tampilannya makin cantik, serasi dengan outfitnya yang anggun.
2. Bunga Citra Lestari
Bunga Citra Lestari dikenal sebagai sahabat Vidi Aldiano. Tak hanya menjadi bridesmaid, penyanyi yang akrab disapa BCL ini juga menyumbangkan suara merdunya di pernikahan sang sahabat dengan Sheila Dara.
BCL tampil memesona dalam balutan gaun berwarna silver model strapless, memamerkan sosoknya yang sempurna. Ibu satu anak ini semakin menawan dengan black peep toe heels dan evening gloves yang menambah kesan mewah untuk tampilannya.
Baca Juga: 5 Momen Artis Momong Baby Leslar, Ada yang Mau Punya Anak Lagi
3. Tara Basro
Berita Terkait
-
Petty Tunjungsari Ungkap Lirik Lagu Cinta Terinspirasi dari Kisah Nyata Titiek Puspa
-
Penyesalan Terbesar Rossa Usai Titiek Puspa Meninggal Dunia
-
Ulasan Film Jumbo: Petualangan Imajinasi yang Bikin Hati Jadi Hangat
-
5 Fakta Menarik Lagu Selalu Ada di Nadimu, OST Menyentuh Film Jumbo
-
Ingat Noah, Tangisan BCL Tumpah saat Rekaman OST Jumbo
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
UMKM Naik Kelas: BRI Bantu Eksportir Batik Tulis Pertama Dari Lamongan
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang