SuaraBanten.id - Gempa Banten berkekuatan Magnitudo 5,4 terasa hingga beberapa wilayah di Jabodetabek seperti Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi.
Hal tersebut terungkap melalui Instagram @infobmkg. Berdasarkan info BMKG Bogor gempa terjadi Senin (17/1/2022) sekira pukul 07.25 WIB.
Dalam unggahan tersebut disertakan juga lokasi gempa tersebut.
"Lok:7.60 LS,105.90 BT (84 km BaratDaya BAYAH-BANTEN), Kedlmn:10 Km," ungkap unggahan itu.
Baca Juga: Gempa 5,4 SR Guncang Sukabumi, Warga Diminta Tenang
Dalam unggahan tersebut, sejumlah netizen mengaku merasakan getaran gempa di daerahnya.
"Jakbar berasa bngt" ungkap akun sintiani perdani.
"Bogor kerasa" ungkap agustinasinta31.
"kerasa sampai kab. Bandung" hanie_20
"Tangerang kerasa bgt, lagi tidur juga berasa" memeyustika
Baca Juga: Gempa Banten Magnitudo 5,4 Dirasakan Hingga Cireunghas Sukabumi
"Bekasi ngerasain min.. cuma seperdetik aja..... serem gempa terus" alfarras_pj
ada juga netizen yang mendoakan semoga bumi baik-baik saja.
"Jakarta berasa. Smoga bumi ini baik2 saja" ungkap akun vanie_deha.
Berita Terkait
-
Gelar Doa Bersama di Masa Tenang, Timses RK-Suswono: Daripada Pasang Billboard
-
JRMK Sebut Mencoblos Semua Kandidat di Pilgub Jakarta Juga Bagian dari Hak Politik Warga
-
Prabowo Bikin Surat Edaran Ajak Warga Jakarta Pilih RK-Suswono, Timses: Itu Sudah Lama Bukan Dibuat Hari
-
Prabowo Tak Bisa Gunakan Hak Politik di Jakarta Meski Dukung RK-Suswono, Gibran Nyoblos di Solo
-
Baliho RK dan Prabowo Masih Mejeng Saat Masa Tenang di Kampung Melayu, Timses Klaim Masih Aman
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024