SuaraBanten.id - Sederet artis sukses kebanyakan punya rumah di Jakarta, namun mereka tak lantas melupakan rumah masa lalunya.
Ada beberapa yang merenovasi rumah di kampung halaman dari hasil jerih payah berkarier di dunia entertainment.
Ada yang mewahnya kelewatan tapi ada yang sederhananya kebangetan, yuk intip potret rumah artis pria di kampung halaman.
1. Ariel Noah
Baca Juga: 9 Potret Rumah Masa Kecil Ariel NOAH yang Kini Terbengkalai
Diketahui Ariel NOAH tinggal di Bandung, Jawa Barat semasa kecilnya. Namun rumah yang tergolong mewah pada zamannya itu kini tampak usang dan dibiarkan kosong terbengkalai.
2. Jirayut
Jirayut yang sukses berkarier di Indonesia merupakan orang asli Thailand. Begilah potret rumah Jirayut di Thailand dengan dominasi warna oranye yang telah direnovasi baru-baru ini.
3. Betrand Peto
Kalau ini adalah potret rumah Betrand Peto yang ada di Nusa Tenggara Timur (NTT). Walau tampak sederhana, tempat tinggal putra Ruben Onsu ini cukup nyaman untuk ditinggali.
Baca Juga: 9 Potret Rumah Artis Pria di Kampung, Punya Ariel NOAH Kini Terbengkalai
4. Nces Nabati
Berita Terkait
-
Gaya Parenting Ariel NOAH dan Sarah Amalia Bak Bumi dan Langit, Ada Yang Jadi Preman
-
Cara Ahmad Dhani Undang Ariel NOAH Cs Untuk Debat Terbuka Perkara Hak Cipta Dapat Balasan Menohok
-
Sikap Ariel saat Lagunya Dibawakan Momo Disorot, Sempat Ajukan Uji UU Hak Cipta
-
Momo Geisha Minta Maaf Bawakan Lagunya, Ariel NOAH Santai: Bawain Aja Tapi Harus Bagus
-
Ariel NOAH dan Wulan Guritno Dikabarkan Dekat, Dianggap Cocok karena Sama-Sama Suka Hal Ini
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Hari Pertama Pembebasan Tunggakan Pajak dan Denda di Samsat Cikande, Petugas Kurang Persiapan
-
Samsat Kota Serang Diserbu Warga, Antre Sejak Subuh Demi Bebas Tunggakan Pajak dan Denda
-
Curhat Warga Serang Pemilik Corolla DX 1980 Bayar Pajak Rp982 Ribu, Padahal Nunggak 9 Tahun
-
Dari Korea, Amerika, ke Nigeria: Kisah Sukses Parfum dari Sidoarjo Didukung BRI UMKM EXPO(RT) 2025
-
Tolong Bupati Lebak! Ada Warga Tinggal di Gubuk Reot yang Nyaris Roboh