SuaraBanten.id - Musisi sekaligus aktor berinisial AP telah ditangkap polisi terkait kasus penyalahgunaan narkoba. Teranyar, diketahui insial AP yang dimaksud adalah Ardhito Pramono.
"Iya benar (Ardhito Pramono ditangkap)," ungkap Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Danang Setiyo, kepada awak media, Rabu (12/1/2022).
Berikut fakta seputar Ardhito Pramono dan penangkapannya.
1. Ditangkap di Kediaman
AP ditangkap di kediamannya di bilangan Jakarta Timur. "Kami amankan di kediamannya di kawasan Jakarta timur," ujar Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Danang Setiyo.
2. Pemeriksaan Masih Terus Berjalan
Saat ini, AP masih dalam proses oleh penyidik. Terkait barang bukti dan kronologi penangkapan AP, akan disampaikan dalam jumpa pers.
"Nanti akan disampaikan. Saat ini tim penyidik sedang mendalami penangkapan tersebut," katanya.
3. Barang Bukti Ganja
Baca Juga: 5 Potret Mesra Armand Maulana dan Dewi Gita, Rayakan Hari Pernikahan ke-28
Ardhito Pramono ditangkap di kediamannya sendiri di kawasan Jakarta Timur. Jenis narkoba yang menyeret aktor sekaligus musisi itu adalah ganja.
"Jenis narkoba ganja," kata Danang.
4. Jazz
Ardhito Pramono adalah penggemar musik jazz 40an.
Dalam video yang diunggah di YouTube, Ardhito sering menyanyikan lagu bergenre jazz.
Banyak yang menyayangkan Ardhito Pramono bergabung ke label dan tidak indie lagi, tapi hal tersebut tak mempengaruhi penggemarnya untuk pindah haluan.
5. Salah Fokus
Berita Terkait
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Bawa 26 Kilogram Ganja, Pengemudi Mobil Diamankan Polres Labuhanbatu Selatan
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Perut Isinya Sekilo Sabu, Aksi Gila Pasutri Pakistan Telan 159 Kapsul Demi Lolos di Bandara Soetta
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Buntut KDRT dan Gugatan Cerai? ART di Serang Jadi Korban Penusukan Brutal
-
3 Spot Trekking Hidden Gem di Lebak Banten buat Healing Low Budget
-
Waspada Pilih Pengasuh! Belajar dari Kasus Penculikan Balita di Serang, Dibawa Kabur Pakai Ojol
-
1.500 Rumah Terendam dan Ratusan Warga di Serang Mengungsi, Kecamatan Kasemen Paling Parah
-
BPBD Kabupaten Tangerang: 10.000 KK Terdampak Banjir, Kosambi Jadi Wilayah Terparah