SuaraBanten.id - Meski pandemi COVID-19 belum berakhir, beberapa artis Tanah Air tetap bepergian ke luar negeri dengan mematuhi protokol kesehatan yang ketat. Setibanya di Indonesia, mereka harus menjalani karantina di hotel sebelum pulang ke rumah masing-masing.
Selama pandemi, salah satu aturan yang diberlakukan pemerintah Indonesia yakni mewajibkan karantina bagi masyarakat yang baru saja melakukan perjalanan dari luar negeri. Ini dilakukan guna mengurangi penyebaran virus Corona di dalam negeri.
Peraturan ini tentu saja juga berlaku untuk para artis yang baru saja melakukan perjalanan ke luar negeri. Mereka biasanya menjalani karantina di hotel dengan pertimbangan menu makanan dan kelengkapan fasilitas.
Artis-artis ini juga tak lupa berbagi di hotel mana mereka menjalani karantina melalui postingan Instagram. Nah, berikut ini adalah deretan potret hotel karantina artis yang baru pulang dari luar negeri!
Baca Juga: Ashanty Susah Tidur Sejak Positif Covid-19, Minum Obat Tetap Tak Mempan
1. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sempat mengunjungi Turki sekitar September 2021 untuk keperluan bisnis. Sepulangnya ke Indonesia, pasangan artis terkenal ini langsung menjalani karantina di hotel mewah. Seperti inilah penampakan kamar hotel mereka untuk karantina. Nagita juga membagikan berbagai menu yang disajikan hotel tersebut.
2. Keluarga Anang Hermansyah
Keluarga besar Anang Hermansyah baru saja pulang dari Turki dalam rangka liburan dan bertemu dengan besan. Setibanya di Indonesia, mereka langsung menuju Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta Pusat untuk menjalani karantina. Tipe kamar yang dipilih adalah suite room yang memiliki fasilitas lengkap. Kamar ini dilengkapi ruangan untuk anak bermain.
3. Ayu Ting Ting
Baca Juga: WHO: Omicron Bisa Sebabkan Kondisi Fatal pada Orang yang Tidak Divaksinasi
Ayu Ting Ting beberapa waktu lalu berlibur ke Amerika Serikat bersama putri dan adik perempuannya untuk menonton konser BTS di Los Angeles. Setelah pulang ke Indonesia, ia diwajibkan menjalani karantina selama 8 hari. Selama karantina, Ayu kerap membagikan potretnya di kamar hotel. Tampak Ayu disambut dengan ucapan selamat datang.
Berita Terkait
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Partisipasi Pemilih PSU Pilkada Kabupaten Serang Diprediksi Menurun
-
Dua Orang Tim Andika-Nanang Pelaku Politik Uang Ditangkap di Cikeusal
-
Andra Soni dan Tatu Tinjau PSU di Baros, Bawaslu: Jangan Ada Pelanggaran!
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam